PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN FRACMIX BOARD UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI PECAHAN CAMPURAN

Authors

  • Nakir T Ahmad PGSD FIP Universitas Negeri Gorontalo
  • Gamar Abdullah PGSD FIP Universitas Negeri Gorontalo
  • Nur Sakinah Aries PGSD FIP Universitas Negeri Gorontalo
  • Andi Marshanawiah PGSD FIP Universitas Negeri Gorontalo
  • Wiwy Triyanty Pulukadang PGSD FIP Universitas Negeri Gorontalo

DOI:

https://doi.org/10.51878/knowledge.v5i1.5069

Keywords:

Media Pembelajaran, Fracmix Board, Pecahan Campuran, ADDIE

Abstract

This study aims to develop an interactive learning media called Fracmix Board to improve learning outcomes of fourth-grade students at SDN 9 Telaga Biru in the topic of mixed fractions. The research employed the Research and Development (R&D) method using the ADDIE model (Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluation). The results showed that the Fracmix Board was highly feasible based on expert validation, with average scores of 94.7%, indicating it is highly appropriate for use. It was also found to be highly practical according to teacher and student assessments, with an average score of 95.1%. In terms of effectiveness, the N-Gain analysis yielded a score of 0.72, categorized as "high." The effectiveness of the Fracmix Board was measured using pretest and posttest assessments. The average pretest score was 57.6%, while the posttest score increased to 88.4%. The N-Gain score of 0.72 indicates a significant improvement in students' understanding, with a learning gain of 30.8%. This demonstrates that the Fracmix Board is effective in enhancing students’ comprehension of addition and subtraction of mixed fractions with like denominators. Through a visual and manipulative approach, the Fracmix Board helps students concretely visualize fraction concepts. This media is recommended for use in mathematics instruction at the elementary school level.

ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media pembelajaran interaktif yang disebut Fracmix Board untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV di SDN 9 Telaga Biru pada materi pecahan campuran. Penelitian ini menggunakan metode Research and Development (R&D) dengan model ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluation). Hasil penelitian menunjukkan bahwa Fracmix Board dinilai sangat layak berdasarkan validasi oleh para ahli media dan ahli materi dengan hasil rekapitulasi nilai rata-rata 94,7% dan dinyatakan sangat layak di gunakan. Dan sangat praktis berdasarkan hasil penilaian guru dan siswa dengan hasil rekapitulasi nilai rata-rata 95,1%, serta efektif berdasarkan analisis N-Gain dengan skor 0,72 (kategori tinggi). Dalam keefektifan media pembelajaran Fracmix Board didapat dari guru membagikan soal pretest dan posttest untuk mengukur keefektifan media.  Total nilai pretest adalah 57,6%, sedangkan total nilai posttest mencapai 88,4%. Perhitungan N-Gain menunjukan nilai sebesar 0,72 yang termasuk dalam ketegori “Tinggi”. Peningkatan hasil belajar dihitung pada peningkatan yang didapat melalui nilai pre-test dan post-test dengan nilai sebesar 30,8%. Dengan hasil rekapitulasi ini maka Fracmix Board terbukti efektif meningkatkan pemahaman siswa tentang penjumlahan dan pengurangan pecahan campuran dengan penyebut yang sama. Melalui pendekatan visual dan manipulatif, Fracmix Board membantu siswa memvisualisasikan konsep pecahan secara konkret. Media ini direkomendasikan untuk digunakan dalam pembelajaran matematika di tingkat sekolah dasar.

References

Ananda, T. Y., & Ahmad, S. (2024). Pengembangan multimedia interaktif penjumlahan dan pengurangan pecahan campuran berbantuan Construct 3 di kelas V SD. Pendas: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 9(4), 1–10. https://doi.org/10.23969/jp.v9i04.19509

Anisa, R. N., & Ambarwati, L. (2020). Pembelajaran matematika siswa sekolah dasar melalui kegiatan bermain.

Annisa, R., Putra, D., & Dharmono. (2020). Kepraktisan media pembelajaran interaktif dalam meningkatkan hasil belajar siswa. Jurnal Teknologi Pendidikan, 12(2), 70–80.

Adhulhadi, A., & Manurung, A. S. (2025). Pengembangan media pembelajaran berbasis video interaktif pada pembelajaran matematika materi pecahan kelas III sekolah dasar. Jurnal Penelitian Ilmu Pendidikan Indonesia, 3(4), 430–437. https://doi.org/10.31004/jpion.v3i4.310

Ardina, F. N., Fajriyah, K., & Budiman, M. A. (2019). Keefektifan model Realistic Mathematic Education berbantu media manipulatif terhadap hasil belajar matematika pada materi operasi pecahan. Jurnal Pedagogi dan Pembelajaran, 2(2), 151–158. https://doi.org/10.23887/jp2.v2i2.17902

Aries, N. S., Dassa, A., & Ihsan, H. (2018). Proses Berpikir Kreatif Siswa Dalam Menyelesaikan Masalah Matematika Berdasarkan Gaya Kognitif. 1–12. http://eprints.unm.ac.id/id/eprint/11001%0A

Fitriana, D., Rusmana, I. M., Putri, N., & Isnaningrum, I. (2023). Pengembangan media papan pecahan terhadap pemahaman konsep matematika pada siswa sekolah dasar. Jurnal Edukasi Matematika, 3, 227–236.

Gesty, H. A., Fedina, F., & Hermawati, A. (2022). Pengembangan alat peraga papan pecahan dasar untuk pembelajaran matematika kelas IV di MI Raudhatul Athfal. Himpunan: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Matematika, 2(1), 27–40. http://jim.unindra.ac.id/index.php/himpunan/article/view/6290

Marpaung, S. M., & Rosalina, E. (2021). Pengembangan media Smart Board Mathematics pada pembelajaran matematika di sekolah dasar. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(6), 4120–4127. https://doi.org/10.31004/edukatif.v3i6.5103

Muliani, Darmawati, & Marshanawiah, A. (2024). Efektivitas Penggunaan Techcal Dalam Meningkatkan Kemampuan Koneksi Matematis Mahasiswa Calon Guru Di Kabupaten Pohuwato. Journal of Education and Teaching Learning, 2(1), 58–62. https://doi.org/10.59211/mjpjetl.v2i1.37

Mutiara, D. (2024). Pengembangan media magnet board untuk meningkatkan pemahaman konsep pecahan siswa kelas III. Jurnal Pendidikan Dasar Indonesia, 9(1), 55–65.

Panjaitan, R., Mujiwati, E. S., & Aka, K. A. (2022). Pengembangan media papan pecahan untuk materi penjumlahan dan pengurangan pecahan berpenyebut sama siswa kelas III SDN Sambi 2. Jurnal Penelitian Inovatif, 2(2), 389–396. https://doi.org/10.54082/jupin.83

Permatasari, K. T., Apriyani, E., & Fitriyana, Z. N. (2021). Pengembangan media pembelajaran matematika berupa alat peraga jam sudut. Jurnal Pendidikan Matematika dan Sains, 9(2), 83–88. https://doi.org/10.21831/jpms.v9i2.25823

Schunk, D. H. (2012a). Learning theories: An educational perspective (6th ed.). Boston: Pearson.

Sudjana, N. (2013). Dasar-dasar proses belajar mengajar. Bandung: Sinar Baru Algensindo.

Downloads

Published

2025-05-30

How to Cite

Ahmad, N. T., Abdullah, G. ., Aries, N. S. ., Marshanawiah, A. ., & Pulukadang, W. T. . (2025). PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN FRACMIX BOARD UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI PECAHAN CAMPURAN . KNOWLEDGE: Jurnal Inovasi Hasil Penelitian Dan Pengembangan, 5(1), 160-166. https://doi.org/10.51878/knowledge.v5i1.5069

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.