HUBUNGAN DUKUNGAN KADER DENGAN PENDAMPINGAN K1 DI DESA GARAHAN WILAYAH PUSKESMAS SILO 1 KABUPATEN JEMBER
DOI:
https://doi.org/10.51878/healthy.v4i4.7172Keywords:
Dukungan Kader, Pendampingan K1Abstract
Ante Natal Care (ANC) is the service received by mothers during pregnancy, ANC is important in ensuring that both the mother and the fetus are healthy. The coverage of K1 for pregnant women visiting healthcare providers in Garahan Village, under the Puskesmas Silo 1 work area, is still low at 63%. This is far from the K1 target in Jember Regency, which is 100%. Various efforts have been made by the government to increase K1 coverage. The purpose of the research is to determine the relationship between cadre support and K1 assistance in Garahan Village, Silo 1 Health Center area, Jember Regency. This research is a quantitative study. The research design uses correlation analysis with a cross- sectional approach with a population of 60 respondents. The sampling technique used was probability sampling with simple random sampling, data collection was conducted using a questionnaire, and data analysis was performed using the Chi- square test. The sample consisted of 38 respondents. This study shows that the majority of cadres support and assist pregnant women in performing K1 (94.7%). The p-value analysis is 0.001 < ? 0.05. The contingency coefficient of 0.308 indicates a weak relationship between cadre support and K1 assistance in Garahan Village, Silo 1 Health Center area, Jember Regency. Cadres can provide support and K1 assistance as recipients, providers, and in the composition and structure of social networks.
ABSTRAK
Ante Natal Care (ANC) adalah pelayanan yang diterima ibu selama kehamilan, ANC penting dalam memastikan bahwa ibu dan janin dalam keadaan sehat. Cakupan K1 ibu hamil periksa kehamilan ke tenaga kesehatan di Desa Garahan wilayah kerja Puskesmas Silo 1, cakupan kunjungan ibu hamil (K1) masih rendah, yaitu 63%, ini terpaut jauh dengan target K1 di Kabupaten Jember yaitu sebesar 100%. Berbagai upaya dilakukan pemerintah untuk meningkatkan cakupan K1. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui hubungan dukungan kader dengan pendampingan K1 di Desa Garahan wilayah Puskesmas Silo 1 Kabupaten Jember. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Desain penelitian menggunakan analisis korelasi dengan pendekatan cross sectional dengan populasi 60 responden. Teknik sample menggunakan probability sampling dengan teknik simple random sampling, data penelitian dikumpulkan dengan kuesioner, analisis data menggunakan uji Chi square. Sample yang diambil sejumlah 38 responden. Penelitian ini menunjukkan sebagian besar kader mendukung dan mendampingi ibu hamil melakukan K1 (94.7%). Nilai analisis p-value 0.001< ? 0.05 Koefisien kontingensinya 0.308 mengartikan hubungan lemah antara dukungan kader dengan pendampingan K1 di Desa Garahan Wilayah Puskesmas Silo 1 Kabupaten Jember Kader dapat memberikan dukungan dan pendampingan K1 sebagai recipients, providers, komposisi dan struktur jaringan sosial.
References
Amalia, P. A. (2019). Pendampingan Keluarga Dalam Peningkatan Peran Keluarga Merawat Pasien Pasca Stroke Di Wilayah Kerja Puskesmas Kedungkandang. [Karya Tulis Ilmiah, Poltekkes Kemenkes Malang]. http://repository.poltekkes-malang.ac.id/2070/
Anggita, I. M. (2018). Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta.
Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN). (2021). Panduan Pelaksanaan Pendampingan Keluarga. https://argakencana.bkkbn.go.id/wp-content/uploads/2022/04/PANDUAN-PENDAMPINGAN-KELUARGA.pdf
Damayanti, R. et al. (2022). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kunjungan (K1) Pada Ibu Hamil. Jurnal Ilmiah Permas: Jurnal Ilmiah STIKES Kendal, 13. http://journal.stikeskendal.ac.id/index.php/JIP/article/view/319
Darwati, L. (2019). Hubungan Pengetahuan Dan Persepsi Dengan Kunjungan K1 Di Puskesmas Tikung Kabupaten Lamongan. Surya Medika, 11(1). https://jsm.stikesmedikasuherman.ac.id/index.php/jsm/article/view/215
Dewi, S. K., & Sudaryanto, A. (2020). Peran Kader Kesehatan Dalam Peningkatan Kesehatan Ibu Hamil. Jurnal Ilmiah Ilmu Keperawatan Indonesia, 1, 73–79. https://jurnaliiki.com/index.php/jurnaliiki/article/view/100
Ekawati, N. W. (2022). Aksesibilitas Dengan Motivasi Ibu Hamil Dalam Melakukan Kunjungan Anc K1 Murni. Jurnal Ilmiah Kebidanan (Scientific Journal of Midwifery), 1(1), 1–5. https://jurnal.unived.ac.id/index.php/j midwifery/article/view/2347
Hidayati, U. (2021). Hubungan Antara Pendidikan Dan Masa Kerja Dengan Keterampilan Kader Posyandu Dalam Menimbangbalita Menggunakan Dacin Di Kabupaten Purworejo. Jurnal Komunikasi Kesehatan, XII(1), 51–56. https://jurnal.stikeswirahusada.ac.id/jkk/article/view/424
Mutiara, S. D. (2019). Hubungan Dukungan Keluarga Terhadap Frekuensi Kunjungan Antenatal Care Pada Komunitas Ibu Slum Area Kelurahan Selapajang Jaya Kota Tangerang. Tangerang, 34(11), e77–e77. https://journal.ittelkom-pwt.ac.id/index.php/jik/article/view/48
Putra, G. J., & A, A. (2019). Buku Dukungan Keluarga Pada Pasien Luka Kaki Diabetik.
Qomari, Y. A. N. (2022). Kunjungan Ibu Hamil K1 Dan K4 Terhadap Angka Kematian Ibu Di Provinsi Jawa Timur. Preventif : Jurnal Kesehatan Masyarakat, 13(4), 586–595. https://doi.org/10.22487/preventif.v13i4.309
Rahayu, D. T. (2020). Pendampingan Kader Dengan Kunjungan Antenatal Care (Anc) Ibu Hamil Risiko Tinggi Di Puskesmas. Midwiferia, 6(2), 14–20. https://doi.org/10.21070/midwiferia.v
Saputri, I. M., & Rohmawati, N. (2016). Peran Dan Fungsi Kader, Dukungan Sosial Suami, Dan Pengetahuan Tentang Budaya Keluarga Pada Pelaksanaan Keluarga Sadar Gizi. Jurnal Gizi Indonesia (The Indonesian Journal of Nutrition), 4(1), 168–174. https://ejournal.undip.ac.id/index.php/jgi/article/view/11059
Sari, N. et al. (2020). Tingkat Pengetahuan Kader Tentang Kegiatan Posyandu Di Posyandu Beringin Jaya Dusun Poto Tahun 2019. Jurnal Kesehatan Dan Sains, 1(2), 1–9. http://jks.stikes-mataram.ac.id/index.php/jks/article/view/79
Sitepu, D. E. et al. (2024). Hubungan Usia, Pekerjaan Dan Pendidikan Pasien Terhadap Tingkat Pengetahuan Dagusibu Di Puskesmas Wilayah Lampung Tengah. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 10(6), 196–204. https://doi.org/10.5281/zenodo.10642605
Sudirman, R. M., & Rahayu, D. (2023). Hubungan Pendidikan Dan Pengetahuan Kader Posyandu Dengan Kemampuan Deteksi Dini Stunting Di Wilayah Kerja Puskesmas Cigandamekar Kabupaten Kuningan Tahun 2023. Jurnal Ilmu Kesehatan Mandira Cendikia, 2(9), 406–417. https://journal.mandiracendikia.com/index.php/JIK-MC/article/view/1435
Sugiarti, M. D. et al. (2024). Pemberdayaan Kader Dalam Pencegahan Stunting Di Desa Woro Kecamatan Kepohbaru. Konferensi Nasional Ekonomi, Bisnis Dan Studi Islam, 1(1), 260–267. https://prosiding.iainponorogo.ac.id/index.php/knebis/article/view/583
Susanti, S. et al. (2020). Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pelatihan Kader Posyandu Remaja Uswatun Hasanah Desa Cikunir. ABDIMAS: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(2), 279–284. http://ejournal.uika-bogor.ac.id/index.php/ABDIMAS/article/view/2903
Suwarnisih. (2019). Studi Deskripsi Pengetahuan Kader Posyandu RW XV Perum Josroyo Indah Jaten Karanganyar Tentang Pemantauan Kehamilan Resiko Tinggi. [Karya Tulis Ilmiah, Universitas Kusuma Husada Surakarta]. http://repository.ukh.ac.id/id/eprint/128/
TA, Y., & Kristianti S. (2021). Pendampingan Kader Pada Ibu Hamil Preeklamsi. Jurnal Kebidanan Dan Keperawatan Universitas Kader Bangsa, 13(2), 1–23. https://ejurnal.ukb.ac.id/index.php/JKK/article/view/2100
Trilianto, A. E. et al. (2020). Hubungan Dukungan Kader Dan Keluarga Dengan Pemanfaatan Pos Pembinaan Terpadu Penyakit Tidak Menular. Jurnal Keperawatan Silampari, 9(November), 88–99. https://journal.ipm2kpe.or.id/index.php/JKS/article/view/1672
Winasis, A. A. (2018). Determinan Kunjungan Antenatal Care (ANC) Pada Trimester Pertama (K1 Murni) Di Wilayah Kerja Puskesmas Sukowno Kabupaten Jember Tahun 2018. [Skripsi, Universitas Jember]. https://repository.unej.ac.id/handle/123456789/88961













