PENGGUNAAN PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN READING SKILL SISWA XI OTKP 2 SMK NEGERI 2 BLITAR TAHUN 2019-2020

Authors

  • SITI JUWARIYAH SHOBARIYATI SMK Negeri 2 Blitar

DOI:

https://doi.org/10.51878/vocational.v1i3.435

Keywords:

Problem Based Learning, Reading Skill, Passive Voice

Abstract

Penelitian dalam penerapan Problem Based Learning ini dilakukan untuk mengetahui terjadinya peningkatan Reading Skill terkait Passive Voice siswa XI OTKP 2 SMK Negeri 2 Blitar.  Penelitian ini terdiri atas dua siklus yang setiap siklus terdiri atas empat tahapan. Masing-masing siklus dilaksanakan dalam dua kali tatap muka. Pada awalnya, kemampuan siswa dalam menggunakan Passive Voice masih rendah. Hanya delapan siswa tuntas pada ranah kognitif, 16 siswa pada ranah afektif, dan 12 siswa pada ranah psikomotorik. Setelah dilakukan penelitian, maka hasil analisis menunjukkan bahwa Reading Skill siswa terkait Passive Voice mengalami peningkatan yang cukup signifikan. Sebanyak 30 siswa bisa menuntaskan pembelajaran pada ranah kognitif, 36 siswa pada ranah afektif, dan 30 siswa pada ranah psikomotorik. Secara otomatis persentase ketuntasan klasikal juga mengalami peningkatan dari 33% menjadi 89%. Dengan demikian, Problem Based Learning berhasil diterapkan pada siswa XI OTKP 2 SMK Negeri 2 Blitar semester genap tahun akademik 2019-2020.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arikunto, Suharsimi, 2002. Prosedur Penelitian. Jakarta: PT Rineke Cipta.

Fathurrohman, Muhammad. (2015). Model-Model Pembelajaran Inovatif. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media.

Fauzan, M., Saleh, N.T., & Prabowo, A. (2019) Penerapan Pembelajaran Model PBL dengan Metode Tutor Sebaya pada Materi Statistika untuk Meningkatkan Ketuntasan Klasikal Siswa Kelas XII MIPA 1 SMAN 9 Semarang Tahun Pelajaran 2018/2019. PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika 2, 403-409 from

https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/prisma/article/view/28963/12669

Halik, A.F.A. & Kareema, M.I.F. (2020). Difficulties faced by the ESL Learners in using English Passive Voice in Written Communication: A study base don the Students of NAITA, Trincomalee, Sri Lanka. KALAM – International Research Journal Faculty of Arts and Culture, South Eastern University of Sri Lanka. I3(3), from

http://ir.lib.seu.ac.lk/bitstream/handle/123456789/5285/05.%20K2020%20-%20%2851-59%29.pdf?sequence=1&isAllowed=y

Ruzhekova-Rogozherova, Boryana. (2012). Teaching English Passive Cotrastively and in Comparison with other Categories. from

https://www.researchgate.net/publication/312951343_TEACHING_ENGLISH_PASSIVE_CONTRASTIVELY_AND_IN_COMPARISON_WITH_OTHER_CATEGORIES

Tomlinson, Brian. (2008). English Language Learning Material. London: Continuum International Publishing Group.

Downloads

Published

2021-08-31

How to Cite

SHOBARIYATI , S. J. . (2021). PENGGUNAAN PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN READING SKILL SISWA XI OTKP 2 SMK NEGERI 2 BLITAR TAHUN 2019-2020. VOCATIONAL: Jurnal Inovasi Pendidikan Kejuruan , 1(3), 159-165. https://doi.org/10.51878/vocational.v1i3.435

Issue

Section

Articles