PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF BERBASIS WEBSITE PADA MATERI LAMBANG PANCASILA SISWA KELAS II SEKOLAH DASAR

Authors

  • DIANA NOOR FADILA Universitas Nusantara PGRI Kediri
  • ERWIN PUTERA PERMANA Universitas Nusantara PGRI Kediri
  • DHIAN DWI NUR WENDHA Universitas Nusantara PGRI Kediri

DOI:

https://doi.org/10.51878/social.v4i2.3137

Keywords:

Pancasila, media pembelajaran, website, Kelas II SD

Abstract

Based on the results of interviews with the second grade teacher at Jatirejo State Elementary School, namely Mrs. Suciati, S.Pd. stated that there were some students who had not been able to understand the Pancasila symbol material well. This is because during the PPKn learning process, teachers have not found and used learning media that are suitable and attract students' attention, so students do not understand the material being presented. The class II teacher also explained that some students had more fun playing and chatting with their classmates and this made other students not concentrate on studying. The objectives of this research are: (1) To determine the validity of website-based interactive multimedia for the Pancasila symbol (2) To determine the practicality of website-based interactive multimedia development products for the Pancasila symbol. 3) To determine the effectiveness of website-based interactive multimedia development products for the Pancasila symbol. This research uses the R&D (Research and Development) development method using the ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluation) development model. Data collection techniques include data analysis techniques, pre-test and post-test. The results of the research show that the interactive multimedia symbol of Pancasila is website-based with a percentage of material expert validity assessment of 92% in the very valid category and media expert assessment of 88% in the very valid category, and the teacher response questionnaire obtained results of 90% in the very practical category and classical learning completeness with percentage 92.59%.

ABSTRAK
Berdasarkan hasil wawancara dengan guru kelas II SD Negeri Jatirejo yaitu Ibu Suciati, S.Pd. menyatakan bahwa ada Sebagian siswa yang belum mampu memahami materi lambang Pancasila dengan baik. Hal tersebut dikarenakan pada saat proses pembelajaran PPKn berlangsung guru belum menemukan dan menggunakan media pembelajaran yang cocok dan menarik perhatian siswa, sehingga siswa kurang memahami materi yang disampaikan. Guru kelas II juga menjelaskan bahwa terdapat beberapa siswa lebih asyik bermain dan mengobrol Bersama teman sebangkunya dan membuat siswa yang lain tidak konsentrasi dalam belajar. Tujuan dari penelitian ini yaitu: (1) Untuk mengetahui kevalidan multimedia interaktif lambang Pancasila berbasis website (2) Untuk mengetahui kepraktisan produk pengembangan multimedia interaktif lambang Pancasila berbasis website 3) Untuk mengetahui keefektifan produk pengembangan multimedia interaktif lambang Pancasila berbasis website. Penelitian ini menggunakan metode pengembangan R&D (Research and Development) dengan menggunakan model pengembangan ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluation). Teknik pengumpulan data berupa teknik analisis data, pre test dan post test. Hasil penelitian menunjukkan multimedia interaktif lambang Pancasila berbasis website dengan presentase penilaian kevalidan ahli materi 92% dengan kategori sangat valid dan penilaian ahli media 88% dengan kategori sangat valid, serta angket respon guru memperoleh hasil 90% dengan kategori sangat praktis dan ketuntasan pembelajaran secara klasikal dengan presentase 92,59%.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Apriliani, Medhitya Alda et al. 2021. “Pengembangan Media Pembelajaran PPKn SD Berbasis Powtoon Untuk Mengembangkan Karakter Tanggung Jawab.” Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar 8(2).

Buku, Risa Nur Sa’adah & Wahyu - Google. 2018. Literasi Nusantara METODE PENELITIAN R&D (Research and Development) Kajian Teoretis Dan Aplikatif.

Eka Febriani, Nur, and Irena Yolanita Maureen. 2022. “Pengembangan Multimedia Interaktif Materi Geografis Indonesia Tema Ekosistem Pada Mata Pelajaran Tematik Kelas V SD Negeri Datinawong.” Jurnal Mahasiswa Teknologi Pendidikan Unesa 12(5): 1–9.

Fazain, Febri Riza, and Yeni Anistyasari. 2017. “Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Website Pada Mata Pelajaran Pemrograman Dasar Di SMK Negeri 1 Jatirejo.” It-Edu 2(02): 1–8.

Fetra Bonita Sari, Risda Amini, M. 2020. “Jurnal Basicedu. Jurnal Basicedu,.” 6(2): 3(2), 524–32. https://journal.uii.ac.id/ajie/article/view/971.

Hasan, Muhammad et al. 2021. Tahta Media Group Media Pembelajaran.

Kusuma, Yoga Ageng, Muhroji Muhroji, and Wahyu Ratnawati. 2022. “Penggunaan Media Powerpoint Interaktif Untuk Meningkatkan Keaktifan Dan Hasil Belajar IPA Kelas V.” Educatif Journal of Education Research 4(3).

Mahardika, Andi Ichsan, Naruddin Wiranda, and Mitra Pramita. 2021. “Pembuatan Media Pembelajaran Menarik Menggunakan Canva Untuk Optimalisasi Pembelajaran Daring.” Jurnal Pendidikan dan Pengabdian Masyarakat 4(3).

Muhammad Rusli, Dadang Hermawan, N. N. S. (2017). Multimedia Pembelajaran yang Inovatif: Prinsip Dasar dan Model Pengembangan.ANDI.

Nababan, Netty. 2020. “Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Geogebra Dengan Model Pengembangan Addie Di Kelas XI SMAN 3 Medan.” Jurnal Inspiratif 6(1).

Rahmawati, Nur, and Yusman Wiyatmo. 2021. “Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Software Ispring Suite 9 Untuk Meningkatkan Minat Belajar Dan Bemandirian Belajar Peserta Didik Kelas X Pada Mata Pelajaran Fisika.” jurnal pendidikan fisika 8(2).

Safira, Arum Donna, Iva Sarifah, and Tunjungsari Sekaringtyas. 2021. “Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Web Articulate Storyline Pada Pembelajaran Ipa Di Kelas V Sekolah Dasar.” Prima Magistra: Jurnal Ilmiah Kependidikan 2(2): 237–53.

Setiawan, Hasrian Rudi, Arwin Juli Rakhmadi, and Abu Yazid Raisal. 2021. “PENGEMBANGAN MEDIA AJAR LUBANG HITAM MENGGUNAKAN MODEL PENGEMBANGAN ADDIE.” Jurnal Kumparan Fisika 4(2).

Sugiyono. 2016. “Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R &Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R & D.Bandung:Alfabeta.” Bandung:Alfabeta.

Downloads

Published

2024-08-09

How to Cite

FADILA, D. N., PERMANA, E. P. ., & WENDHA, D. D. N. . (2024). PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF BERBASIS WEBSITE PADA MATERI LAMBANG PANCASILA SISWA KELAS II SEKOLAH DASAR. SOCIAL : Jurnal Inovasi Pendidikan IPS, 4(2), 66-76. https://doi.org/10.51878/social.v4i2.3137

Issue

Section

Articles