ANALISIS KESALAHAN SISWA DI SMAN 2 SIDOARJO DALAM MENYELESAIKAN SOAL MATEMATIKA MATERI STATISTIKA
DOI:
https://doi.org/10.51878/science.v5i4.7552Keywords:
Analisis Kesalahan Newman, analisis kesalahan, statistika letak data, kesalahan siswa, pembelajaran matematikaAbstract
This study aims to analyze the errors made by tenth-grade students at SMAN 2 Sidoarjo in solving mathematics problems on the topic of statistical data position using Newman’s Error Analysis Theory. The research employed a descriptive qualitative approach with subjects consisting of tenth-grade students in the 2024/2025 academic year. Data were collected through written tests containing statistical problems that required students to apply their understanding of quartiles, deciles, and percentiles. The students’ responses were then analyzed in depth based on Newman’s five stages of error: reading, comprehension, transformation, process skills, and encoding to identify the types and causes of mistakes made during each problem-solving step. The results showed that no students made reading errors. The percentage of comprehension errors was 23.2%, transformation errors 28.6%, process skill errors 76.7%, and encoding errors 84.7%. The highest errors occurred in the process skills and encoding stages, indicating that students still struggle with computation and drawing correct conclusions. This study implies that teachers should emphasize conceptual understanding and procedural fluency in teaching statistics to minimize students’ errors and enhance their mathematical problem-solving abilities.
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kesalahan yang dilakukan oleh siswa kelas X di SMAN 2 Sidoarjo dalam menyelesaikan soal matematika pada materi Statistika Letak Data dengan menggunakan Teori Analisis Kesalahan Newman. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif dengan subjek penelitian siswa kelas X tahun ajaran 2024/2025. Data dikumpulkan melalui tes tertulis yang berisi soal-soal statistika yang menuntut siswa untuk menerapkan pemahaman mereka tentang kuartil, desil, dan persentil. Jawaban siswa kemudian dianalisis secara mendalam berdasarkan lima tahapan kesalahan menurut Newman, yaitu membaca, memahami, transformasi, keterampilan proses, dan penulisan jawaban akhir untuk mengidentifikasi jenis serta penyebab kesalahan pada setiap langkah penyelesaian masalah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak ada siswa yang melakukan kesalahan pada tahap membaca. Persentase kesalahan memahami sebesar 23,2%, kesalahan transformasi sebesar 28,6%, kesalahan keterampilan proses sebesar 76,7%, dan kesalahan penulisan jawaban akhir sebesar 84,7%. Kesalahan tertinggi terjadi pada tahap keterampilan proses dan penulisan jawaban akhir, yang menunjukkan bahwa siswa masih mengalami kesulitan dalam melakukan perhitungan dan menyimpulkan hasil dengan tepat. Penelitian ini menyiratkan bahwa guru perlu menekankan pemahaman konseptual dan kelancaran prosedural dalam pembelajaran statistika untuk meminimalkan kesalahan siswa serta meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematika mereka.
References
Andayani, D. et al. (2021). Analisis Kesalahan Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Matematika Berdasarkan Kemampuan Akademik Siswa. Axiom: Jurnal Pendidikan Dan Matematika, 10(2), 171–182. https://jurnal.uinsu.ac.id/index.php/axiom/article/view/9066
Boyi, M. A., & Rahayuningsih, S. (2025). Analisis Berpikir Kritis Siswa Dalam Mengerjakan Soal Turunan Fungsi Aljabar. Science Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika Dan IPA, 5(3), 1266. https://doi.org/10.51878/science.v5i3.6672
Diana, D., Surjono, H. D., & Mahmudi, A. (2023). The Effect Of Flipped Classroom Learning Model On Students’ Understanding Of Mathematical Concepts And Higher-Order Thinking Skills. International Journal Of Information And Education Technology, 13(12), 2014. https://doi.org/10.18178/ijiet.2023.13.12.2016
Eka Zalfa, S. N., & Novia Dwi Rahmawati. (2024). Analisis Kesalahan Siswa Dalam Memecahkan Masalah Pada Soal Cerita Materi Statistika. Cartesian: Jurnal Pendidikan Matematika, 4(1), 42–51. https://ejournal.unhasy.ac.id/index.php/cartesian/article/view/6648
Fitni, F. et al. (2020). Analisis Kesalahan Siswa Berdasarkan Newman Pada Materi Statistika Ditinjau Dari Gaya Belajar. Ilmu Pendidikan: Jurnal Kajian Teori Dan Praktik Kependidikan, 5(1), 1–10. https://journal2.um.ac.id/index.php/jktpk/article/view/13532
Hakim, I. D. et al. (2023). Analisis Kesalahan Siswa SMP Dalam Menyelesaikan Soal Pemahaman Konsep Berdasarkan Tahapan Kastolan. Jurnal Pendidikan Matematika Raflesia, 8(2), 98–108. https://ejournal.unib.ac.id/jpmr/article/view/14517
Indah, N. (2024). Model Pembelajaran Discovery Learning Pada Operasi Bilangan Kelas 4 SD. Science Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika Dan IPA, 4(4), 382. https://doi.org/10.51878/science.v4i4.3497
Khanifatul, U. et al. (2023). Diagnostic Analysis Of Newman’s Types Of Students’ Error In Finishing Questions Of Mathematical Problem Solving. Unnes Journal Of Mathematics Education Research, 10(1), 2021–2053. http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/ujmer
Kurnia, A. B. et al. (2024). The Development Of High School Students’ Statistical Literacy Across Grade Level. Mathematics Education Research Journal, 36(Suppl 1), 7–35. https://doi.org/10.1007/s13394-023-00449-x
Latief, M. A., & Munir, M. M. (2025). Pengaruh Model Pembelajaran Think Talk Write Terhadap Kemampuan Komunikasi Matematika Peserta Didik Kelas V SD. Science Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika Dan IPA, 5(2), 638. https://doi.org/10.51878/science.v5i2.5081
Lestari, M. I. et al. (2025). Analisis Kesulitan Belajar Matematika Berbasis Masalah Pada Materi Operasi Hitung Perkalian Dan Pembagian. Science Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika Dan IPA, 5(3), 1285. https://doi.org/10.51878/science.v5i3.6670
Mayani, I. et al. (2022). Analysis Of Students’ Errors In Solving Statistical Problems: A Case Of 8th Grade Students At SMPN 4 Siak Hulu, Indonesia. Jurnal Pendidikan MIPA, 23(4), 1827–1838. https://doi.org/10.23960/jpmipa/v23i2.pp1827-1838
Murtikusuma, R. P. et al. (2025). Analisis Koneksi Matematis Siswa Dalam Memecahkan Permasalahan Sistem Persamaan Linear Dua Variabel Ditinjau Dari Kecerdasan Logis Matematis. Science Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika Dan IPA, 5(3), 1382. https://doi.org/10.51878/science.v5i3.6833
Ng, C. L., & Chew, C. M. (2023). Uncovering Student Errors In Measures Of Dispersion: An APOS Theory Analysis In High School Statistics Education. European Journal Of Science And Mathematics Education, 11(4), 599–614. https://doi.org/10.30935/scimath/13260
Noviantari, H. et al. (2025). Efektivitas Model Pembelajaran Problem Based Learning Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Pada Pembelajaran Matematika Siswa Kelas IV. Science Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika Dan IPA, 5(2), 473. https://doi.org/10.51878/science.v5i2.4984
Rafi, I. et al. (2022). What Might Be Frequently Overlooked Is Actually Still Beneficial: Learning From Post National-Standardized School Examination. Pedagogical Research, 8(1). https://doi.org/10.29333/pr/12657
Rohmah, M. et al. (2024). Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Siswa Kelas V Materi Pecahan. Al-Madrasah Jurnal Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah, 8(2), 708. https://doi.org/10.35931/am.v8i2.3425
Salim, N., & Mahmudah, N. (2021). Newman’s Error Analysis Untuk Memetakan Tingkat Kesalahan Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Cerita Matematika Dan Penyebabnya. Circle: Jurnal Pendidikan Matematika, 2(2), 97–108. https://e-journal.uingusdur.ac.id/index.php/circle/article/view/3532
Satriawan, R. et al. (2023). Pengaruh Pendekatan Realistic Mathematis Education (RME) Terhadap Kemampuan Penalaran Matematis Dan Motivasi Siswa MTs Birrul Walidain Rensing. Science Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika Dan IPA, 3(1), 56. https://doi.org/10.51878/science.v3i1.2075
Wijaya, L. S. et al. (2023). Analisis Kesalahan Menurut Newman Dalam Menyelesaikan Soal Cerita Materi Statistika Ditinjau Dari Jenis Kelamin. Journal Of Classroom Action Research, 5(3), 1–8. https://jppipa.unram.ac.id/index.php/jcar/article/view/4749
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 SCIENCE : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika dan IPA

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.













