UPAYA MENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MENGGUNAKAN MEDIA KIT MAGNET BAGI SISWA KELAS IX

Authors

  • ETIK WIDIARTI SMPN 1 Maluk, Sumbawa Barat

DOI:

https://doi.org/10.51878/science.v3i2.2319

Keywords:

Aktivitas belajar, Hasil Belajar, KIT Magnet

Abstract

This research aims to improve the learning process in order to improve the learning outcomes of IPA magnetic materials with the use of Kitmagnetic media. The low learning outcomes of students encourage researchers to conduct class action research on students in class IXC SMP Negeri 1 Maluk 2nd semester of 2022/2023 lesson, which is 30 students. The study was conducted in two cycles and in one cycle consisted of two meetings. The activities carried out by researchers in this class action research are as follows: (1) before starting the study, teachers convey expected goals and competencies. (2) group formation, one group of maximum 5 students (3) guidance each group to understand the practical guidance (4) After the student starts using the magnet kit, the guidance is terminated and all student learning activities are recorded. Data collection is done through observation to obtain data on learning activity and written tests at the end of each cycle to obtain data on learning outcomes. The collected data are lis descriptively comparative. The results of the study demonstrated an increase in students' learning activity and learning outcomes. The increase in learning activity was demonstrated by the increase in learning activity in the initial conditions of 9 students increased in cycles 1 to 18 and in cycles 2 to 24 and the increase in learning outcomes was demonstrated by the increase in learning outcomes in the initial conditions where the average score was 62 increased in cycle 1 The cycle 2 increases to 71.4 and in the cycle 2 increases to 76.1. This suggests that the use of magnetic kits may increase the activity and learning outcomes of IPA magnetic materials. Thus the use of learning media can increase and direct the child's attention so that it can lead to learning motivation, more direct interaction between students and their environment, and thus promote learning motivation.

ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk memperbaiki proses pembelajaran dalam rangka meningkatkan hasil belajar IPA materi kemagnetan dengan penggunaan media Kit magnet. Rendahnya hasil belajar siswa mendorong peneliti untuk melakukan penelitian tindakan kelas terhadap siswa kelas IX C SMP Negeri 1 Maluk Semester 2 tahun pelajaran 2022 /2023 yang berjumlah 30 siswa. Pelaksanaan penelitian ini dilaksanakan sebanyak dua siklus dan dalam satu siklus terdiri dari dua kali pertemuan. Kegiatan yang dilakukan peneliti dalam penelitian tindakan kelas ini sebagai berikut: (1) sebelum memulai pembelajaran, guru menyampaikan tujuan dan kompetensi yang diharapkan.(2) pembentukan kelompok, satu kelompok maksimal 5 peserta didik (3) pembimbingan tiap kelompok untuk memahami petunjuk praktik (4) Setelah siswa memulai menggunakan Kit magnet, maka bimbingan dihentikan dan semua aktivitas belajar siswa dicatat.  Pengumpulan data dilakukan melalui pengamatan untuk memperoleh data aktivitas belajar dan tes tertulis pada setiap akhir siklus untuk memperoleh data hasil belajar. Data yang terkumpul dianálisis secara deskriptif komparatif. Hasil penelitian yang diperoleh menunjukkan adanya peningkatan aktivitas belajar dan hasil belajar siswa. Peningkatan aktivitas belajar dibuktikan dengan meningkatnya aktivitas belajar yang semula pada kondisi awal 9 siswa meningkat pada siklus 1 menjadi 18 siswa dan pada siklus 2 menjadi 24 siswa dan peningkatan hasil belajar dibuktikan dengan meningkatnya hasil belajar yang semula pada kondisi awal rata-rata nilainya 62 meningkat pada siklus 1 menjadi 71,4 dan pada siklus 2 meningkat menjadi 76,1. Hal ini menunjukkan bahwa penggunaan Kit magnet dapat meningkatkan aktivitas dan hasil belajar IPA materi kemagnetan. Dengan demikian penggunaan media pembelajaran dapat meningkatkan dan mengarahkan perhatian anak sehingga dapat menimbulkan motivasi belajar, interaksi yang lebih langsung antara siswa dan lingkungannya,

Downloads

Download data is not yet available.

References

Haryanto (2022). Meningkatkan motivasi dan hasil belajar dengan two stay two stray. Pusat pengembangan pendidikan dan penelitian Indonesia. 27-28

Indah Pratiwi (2021). IPA untuk pendidikan guru sekolah dasar. Umsu Press. 84

Novi Ratna Dewi, Arka Yanitama & Prasetyo Listiaji (2021). Pengembangan media dan alat peraga. Konsep & aplikasi dalam pembelajaran IPA. Pustaka Rumah Cinta. 6-7

Olivia Feby Man Harahap, Mastiur Napitupulu & Novita Sari Batubara (2022). Media pembelajaran. Teori dan perspektif penggunaan media pembelajaran dalam pembelajaran bahasa inggris. Azka Pustaka. 33-34

Setyowati & Dian Marta Wijayanti (2020). Belajar energi bunyi dengan KIT IPA. Pilar Nusantara. 35

Sopan Andrianto (2022). Mengapa media pembelajaran itu penting. Aranca Pratama. 28

Sri Kurniati (2022). Metode pembelajaran LBS untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa. NEM. 2

Downloads

Published

2023-07-05

How to Cite

WIDIARTI, E. (2023). UPAYA MENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MENGGUNAKAN MEDIA KIT MAGNET BAGI SISWA KELAS IX. SCIENCE : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika Dan IPA, 3(2), 121-129. https://doi.org/10.51878/science.v3i2.2319

Issue

Section

Articles