FUN LEARNING MELALUI MEDIA WHATSAPP PADA PEMBELAJARAN JARAK JAUH UNTUK KELAS 1 SEKOLAH DASAR

Authors

  • ANDI ASMAWADI Balai Pengembangan Penjaminan Mutu Pendidikan Vokasi

DOI:

https://doi.org/10.51878/elementary.v1i1.16

Keywords:

Fun Learning, Whatsapp, Pembelajaran, Siswa, Guru.

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah mengelaborasi pemanfaatan metode fun learning yaitu pembelajaran menyenangkan menggunakan media Whatsapp guna meningkatkan minta belajar siswa kelas 1 sekolah dasar. Masalah yang dibahas di dalam penelitian ini adalah tentang bagaimana pergeseran kegiatan pembelajaran dari metode konvensional kepada pembelajaran jarak jauh menggunakan media bantuan dengan pemanfaatan Teknologi Informasi dan Komunikasi yang tersedia. Kegiatan pembelajaran yang menyenangkan khususnya bagi siswa kelas satu sekolah dasar yang masih harus didampingi oleh guru dan siswa. Fun learning diterapkan melalui media WA Grup dengan berbagai kreatifitas guru dan siswa sehingga pembelajaran menjadi menyenangkan. Penelitian ini menerapkan metode penelitian kepustakaan yang mengeksplorasi berbagai isu yang berkaitan dengan pemanfaatan TIK dalam pembelajaran khususnya kolaborasi dengan metode fun learning (melalui berbagai hasil penelitian dan pengembangan, jurnal ilmiah, prosiding pertemuan ilmiah, dan publikasi lainnya yang relevan) guna menerapkan model pembelajaran yang berfokus pada peserta didik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa metode fun learning sangat cocok diterapkan dalam pembelajaran khususnya jenjang sekolah dasar dimana siswa bisa berkreasi dan belajar menyenangkan dengan memanfaatkan bantua media sosial yang ada.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Anni Chatarinati. 2004. Psikologi belajar . Semarang: UPT MKK UNNES.

Adrian. 2004. Peningkatan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Melalui Penerapan Resitasi. UMM .

Haling, Abdul. 2007. Belajar dan Pembelajaran. Universitas negeri Makassar

Indrahayu Sri, 2010. Peningkatan hasil belajar matematika melalui penerapan metode fun learning. UMM.

Kosasih. (2016). Strategi Belajar dan Pembelajaran: Implementasi Kurikulum 2013. Bandung: Yrama Widya.

Kurnianingsih, I., Rosini, dan Ismayati, N. (2017). Upaya Peningkatan Kemampuan Literasi Digital bagi Tenaga Perpustakaan Sekolah dan Wilayah Jakarta Pusat Melalui Pelatihan Literasi Informasi. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(1), 61–76. https://doi.org/10.22146/jpkm.25370

Kusnandar. (2018). Inovasi Pembelajaran Berbasis TIK di Sekolah 3T Provinsi Papua dan Papua Barat melalui Pendampingan Jarak Jauh. Jurnal Teknologi Pendidikan Volume 06/ 02, Desember 2018. Sidoarjo: Balai Pengembangan Media Televisi-Pustekkom Kemendikbud.

Kusuma, Rinasari. (2011). Remaja Digital: Literasi dan Etika. In Chatia Hastasari (Ed.), New Media: Teori dan Aplikasi, Karanganyar: Lindu Pustaka.

Kwartolo, Yuli. (2010). Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam Proses Pembelajaran. Jurnal Pendidikan PENABUR No. 14/Tahun ke-9/Juni 2010. Jakarta: Badan Pendidikan Kristen Penabur (BPK Penabur).

Meirer, D. (2002). The Accelereted learning Handbook: Panduan Kreatif dan Efektif Merancang Program Pendidikan dan Pelatihan. Bandung: Kaifa. Munthe, B. (2009). Desain Pembelajaran. Yogyakarta: Insan Madani.

Nur Irwantoro dan Yusuf Suryana. (2016). Kompetensi Pedagogik Untuk Peningkatan dan Penilaian Kinerja Guru Dalam Rangka Implementasi Kurikulum Nasional. Sidoarjo: Genta Grup Production.

Risnawati. 2010. Meningkatkan hasil belajar bahasa Indonesia melalui pendekatan CTL.UMM.

Rusman. (2012). Belajar dan Pembelajaran Berbasis Komputer Mengembangkan Profesionalisme Guru Abad 21. Bandung: Alfabeta.

Sanjaya, Wina dan Budimanjaya, Andi. (2016). Paradigma Baru Mengajar. Tangerang Selatan: Penerbit Kencana.

Siahaan, Sudirman. (2018). Perintisan Model Pembelajaran Terintegrasi TIK Di Daerah Terdepan, Terluar, Tertinggal, dan Perbatasan. Jurnal TEKNODIK Volume 22 Nomor 2, Desember 2018. Ciputat-Tangerang Selatan: Pustekkom-Kemendikbud.

Suryadi, E., Ginanjar, M. H., & Priyatna, M. (2018). Penggunaan Sosial Media WhatsApp dan Pengaruhnya terhadap Disiplin Belajar Peserta Didik pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam. Jurnal Edukasi Islami Jurnal Pendidikan Islam, 07(1), 1–22. https://doi.org/10.30868/EI.V7

Watie, E. D. S. (2011). Komunikasi dan Media Sosial (Communications andSocial Media). The Messenger, 3(1), 69–75. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.26623/themessenger. v3i2.270

Website: https://cancer55.wor press.com/pag3/page/3/ tentang Peran Guru Sebagai Agen Pembelajaran (Diakses: 13 November 2020).

Website: https://id.scribd.com/doc/293496073/paradigma-pembelajaran) (Diakses: 28 November 2020).

Website: https://kumparan.com/kumparanmom/tips-terapkan-metode-fun-learning-untuk-anak-1tYKo0g3XP7/full (Diakses: 28 November 2020).

Website: https://www.abc.net.au/indonesian/2020-08-05/sejumlah-solusi-untuk-tantangan-belajar-jarak-jauh-di-indonesia/12523736 (Diakses: 30 November 2020).

Downloads

Published

2021-07-18

How to Cite

ASMAWADI, A. . (2021). FUN LEARNING MELALUI MEDIA WHATSAPP PADA PEMBELAJARAN JARAK JAUH UNTUK KELAS 1 SEKOLAH DASAR. ELEMENTARY: Jurnal Inovasi Pendidikan Dasar , 1(1), 1-10. https://doi.org/10.51878/elementary.v1i1.16

Issue

Section

Articles