UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR MATEMATIKA MELALUI GAME EDUKASI QUIZIZZ DI KONDISI NEW NORMAL KELAS XII IPA SMAN 1 SUNGAI TABUK

Authors

  • DWI AGOES SUMARNI SMAN 1 Sungai Tabuk

DOI:

https://doi.org/10.51878/action.v2i1.910

Keywords:

Meningkatkan Keaktifan Belajar Matematika, Media Game Edukasi Quizizz

Abstract

The purpose of this study was to increase the mathematics learning motivation of the XII IPA grade students of SMAN 1 Sungai Tabuk through the Quizizz Educational Media Game learning and to describe the increase in mathematics learning achievement of the XII IPA grade students of SMAN 1 Sungai Tabuk. This research uses action research in three cycles at SMAN 1 Sungai Tabuk. Each cycle consists of four stages, namely: planning, implementation, observation, and reflection. The target of this research is class students. The data obtained in the form of student learning outcomes, observation sheets of teaching and learning activities. From the results of the analysis, it was found that the learning activity of students in the New Normal condition of class XII IPA SMAN 1 Sungai Tabuk experienced an increase from cycle I to cycle III, namely cycle I (67.7%), cycle II (75%), and cycle III. (87.5%). The conclusion of this research is that the cooperative method of educational game media Quizizz can have a positive effect on the learning achievement motivation of class XII science students at SMAN 1 Sungai Tabuk, and this learning model can be used as an alternative for learning mathematics.

ABSTRAK
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk meningkatkan motivasi belajar matematika peserta didik kelas XII IPA SMAN 1 Sungai Tabuk melalui pembelajaran Media Game Edukasi Quizizz dan untuk mendeskripsikan peningkatan prestasi belajar matematika peserta didik kelas XII IPA SMAN 1 Sungai Tabuk. Penelitian ini menggunakan penelitian tindakan (action research) sebanyak tiga siklus di SMAN 1 Sungai Tabuk. Setiap siklus terdiri dari empat tahap yaitu : perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Sasaran penelitian ini adalah peserta didik kelas. Data yang diperoleh berupa hasil belajar peserta didik, lembar observasi kegiatan belajar mengajar. Dari hasil analisis didapatkan bahwa keaktifan belajar matematika peserta didik di Kondisi New Normal Kelas XII IPA SMAN 1 Sungai Tabuk mengalami peningkatan dari siklus I sampai siklus III, yakni siklus I (67,7%), siklus II (75%), dan siklus III (87,5%). Kesimpulan dari penelitian ini adalah metode kooperatif media game edukasi Quizizz dapat berpengaruh positif terhadap motivasi prestasi belajar peserta didik kelas XII IPA SMAN 1 Sungai Tabuk, serta model pembelajaran ini dapat digunakan sebagai salah satu alternative pembelajaran matematika.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Agung setiawan dkk. (2019). “Implementasi Media Game Edukasi Quizizz Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel Kelas 7 SMA Negeri 15 Semarang Tahun Pelajaran 2019/2020” Seminar Nasional Edusaintek FMIPA UNIMUS.

Dewi, C.K (2018). Pengembangan Alat Evaluasi Menggunakan Aplikasi Kahoot pada pembelajaran Matematika Kelas X. Skripsi S1. Fakulltas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung (2020) dari http://repository.radenintan.ac.id/4286/1/SKRIPSICAHYAKURNIA.pdf

Herliandry, L. D., Nurhasanah, N., Suban, M. E., & Kuswanto, H. (2020). Pembelajaran pada masa pandemi covid-19. JTP-Jurnal Teknologi Pendidikan, 22(1), 65-70.

Henry, S. (2010). Cerdas dengan Game. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Mustakim, M. (2020). Efektivitas pembelajaran daring menggunakan media online selama pandemi covid-19 pada mata pelajaran matematika. Al asma: Journal of Islamic Education, 2(1), 1-12.

Purba, L. S. L. (2019). Peningkatan Konsentrasi Belajar Mahasiswa Melalui Pemanfaatan Evaluasi Pembelajaran Quizizz Pada Mata Kuliah Kimia Fisika I. JDP. 12(1) : 29

Rusmana, I. M. (2020). Pembelajaran Matematika Menyenangkan Dengan Aplikasi Kuis Online Quizizz. Prosiding Sesiomadika, 2(1a).

Suharsimi, Arikunto, dkk. (2006). Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: PT. Bumi Aksara

Downloads

Published

2022-02-09

How to Cite

SUMARNI, D. A. (2022). UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR MATEMATIKA MELALUI GAME EDUKASI QUIZIZZ DI KONDISI NEW NORMAL KELAS XII IPA SMAN 1 SUNGAI TABUK. ACTION : Jurnal Inovasi Penelitian Tindakan Kelas Dan Sekolah, 2(1), 1-8. https://doi.org/10.51878/action.v2i1.910

Issue

Section

Articles