PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN DISCOERY LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA MATERI BANGUN RUANG BAGI SISWA KELAS VII G SMP NEGERI 1 PIYUNGAN

Authors

  • SHEIRLY ERINE KAEMBA SMPN 1 Piyungan Bantul

DOI:

https://doi.org/10.51878/action.v3i3.2431

Keywords:

Discovery Learning, penelitian Tindakan kelas, hasil belajar

Abstract

This study aims to improve student learning outcomes by applying the Discovery Learning learning model. This research is a class action research (PTK) which consists of two cycles. Each cycle includes the stages of planning, implementing, observing, and reflecting. The subjects of this study were students of class VII G of SMP Negeri 1 Piyungan with a total of 30 students consisting of 15 male students and 15 female students. The data analysis technique used is descriptive qualitative. Based on the results and discussion, it can be concluded that the application of the Discovery Learning learning model to geometric material can improve student learning outcomes in class VII g of SMP Negeri 1 Piyungan. In cycle I, the average student learning outcomes is 77.78. A total of 21 students fulfilled the KKM (Minimum Completeness Criteria) with a percentage of 70%. Meanwhile, there were 9 students who did not fulfill the KKM with a percentage of 30%, so it was necessary to continue with the actions in cycle II. In cycle II, the average score was 83.83, which increased when compared to the average score in cycle I. The scores achieved by students in this knowledge assessment were 4 students whose scores were below the KKM or 13.33% of students who had not completed. Class completeness reached 86.67%.

ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa dengan menerapkan model pembelajaran Discovery Learning. Penelitian ini merupakan penelitian Tindakan kelas (PTK) yang mana terdiri dari dua siklus. Setiap siklus meliputi tahap perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VII G SMP Negeri 1 Piyungan dengan jumlah 30 siswa yang terdiri dari 15 siswa laki-laki dan 15 siswa perempuan. Teknik analisis data yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Berdasarkan hasil dan pembahasan dapat disimpulkan bahwa penerapan model pembelajaran Discovery Learning pada materi bangun ruang dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas VII g SMP Negeri 1 Piyungan. Pada siklus I, rata-rata hasil belajar siswa 77,78. Sebanyak 21 siswa memenuhi KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal) dengan persentase 70%. Sedangkan siswa yang tidak memenuhi KKM ada sebanyak 9 dengan persentase 30% sehingga perlu dilanjutkan dengan tindakan pada siklus II. Pada siklus II hasil nilai rata-rata adalah 83,83 mengalami peningkata jika dibandingkan dengan rata-rata nilai siklus I. Nilai yang dicapai siswa pada penilaian pengetahuan ini terdapat 4 siswa nilainya berada di bawah KKM atau 13,33% siswa yang belum tuntas. Ketuntasan kelas mencapai 86,67%.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Amir, Z. & Risnawati. (2015). Psikologi pembelajaran matematika. Yogyakarta: Aswaja Pressindo.

Arikunto (2021). Penelitian Tindakan Kelas. Yogyakarta: Bumi Aksara

As’ari, A. R., Tohir, M., Valentino, E., & Imron. (2017). Matematika SMP/MTs kelas VIII. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Kurniasari, S. D., Suanto, E., & Solfitri, T. (2021). Penerapan Model Discovery Learning Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Peserta Didik Kelas VII. 5 SMPN 4 Mandau. JURING (Journal for Research in Mathematics Learning), 4(1), 93-102.

Maxie Albert Jacob Liando. (2021). Penerapan Model Discovery Learning Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Mata pelajaran Matematika. Journal Edu TIK

Nanang Hanafiah & Cucu Suhana (2012) Konsep Strategi Pembelajaran, Bandung Refika Aditama

Sugiyanto & Aif Budi Wicaksono (2021). Penerapan Model Discovery Learning Untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Matematika Siswa SMA Pada Kompetensi Pertidaksamaan Rasional dan Irasional. JURING (Journal for Research in Mathematics Learning),

Welinawati. (2018). Penerapan Model Discovery Learning Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemahaman Matematika Siswa Kelas VII SMPN 25 Pekanbaru. Jurnal Pendidikan Tambusai,

Winataputra, U. S. (2007). dkk. 2007. Teori Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Universitas Terbuka.

Downloads

Published

2023-09-01

How to Cite

KAEMBA, S. E. (2023). PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN DISCOERY LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA MATERI BANGUN RUANG BAGI SISWA KELAS VII G SMP NEGERI 1 PIYUNGAN . ACTION : Jurnal Inovasi Penelitian Tindakan Kelas Dan Sekolah, 3(3), 177-184. https://doi.org/10.51878/action.v3i3.2431

Issue

Section

Articles