PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TIPE GI (GROUP INVESTIGATION) BERBANTU MEDIA QUESTION BOX TERHADAP KAEAKTIFAN BELAJAR DAN HASIL BELAJAR SKI DI MADRASAH IBTIDAIYAH

Authors

  • Akhmad Syarifuddin Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, UIN Palangka Raya, Kalimantan Tengah, Indonesia
  • Setria Utama Rizal Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, UIN Palangka Raya, Kalimantan Tengah, Indonesia
  • Sulistyowati Sulistyowati Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, UIN Palangka Raya, Kalimantan Tengah, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.51878/strategi.v5i2.5305

Keywords:

Model Pembelajaran Koperatif, Group Investigation, Question Box, Keaktifan Belajar, Sejarah Kebudayaan Islam

Abstract

ABSTRACT

Learning Islamic Cultural History is difficult to understand if it relies solely on the lecture method, as students are not encouraged to think actively. A monotonous learning model makes students feel bored, tired, and passive, thus requiring a more effective and efficient learning approach. This study aims to describe the implementation of the cooperative learning model, specifically the Group Investigation (GI) type assisted by a question box, in teaching Islamic Cultural History (SKI) at MI Nurul Islam Samuda. Additionally, the study aims to determine student learning activity and learning outcomes after the implementation of this model. Furthermore, the study examines whether the GI-type cooperative learning model assisted by a question box has an effect on students' learning activity and learning outcomes in SKI lessons. The research method used is quantitative with a One-Group Pretest-Posttest design. Data collection techniques included student activity observation sheets and test items. The results show that the implementation of the GI-type cooperative learning model assisted by a question box was highly effective, with an observation score of 96. Student activity was classified as very active with a score of 86.21, and learning outcomes were also excellent with an average score of 84.70. The paired sample t-test indicated a significant difference before and after the treatment, with a significance value of 0.000 and t-values of -25.198 (learning activity) and -6.693 (learning outcomes), respectively. This shows a significant difference in student learning activity and outcomes before and after the implementation. Thus, the applied learning model proved effective in improving both student engagement and academic performance on the topic of the adult life of Prophet Muhammad (PBUH) in Grade III at MI Nurul Islam Samuda.

ABSTRAK

Pembelajaran Sejarah Kebudayaan Islam sulit dipahami jika hanya mengandalkan metode ceramah, karena siswa kurang didorong untuk berpikir aktif. Model pembelajaran yang monoton membuat siswa bosan, lelah, dan pasif, sehingga diperlukan model pembelajaran yang lebih efektif dan efisien. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan penerapan model pembelajaran cooperative learning tipe GI (Group Investigation) berbantu question box pada pembelajaran Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) di MI Nurul Islam Samuda. Selain itu, penelitian ini juga bertujuan untuk mengetahui keaktifan belajar siswa dan hasil belajar siswa setelah diterapkan model tersebut. Selanjutnya, penelitian ini juga mengkaji apakah terdapat pengaruh model cooperative learning tipe GI berbantu question box terhadap keaktifan dan hasil belajar siswa dalam pembelajaran SKI. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif dengan desain One-Group Pretest-Posttest. Teknik pengumpulan data meliputi lembar observasi keaktifan belajar siswa dan tes soal. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan model cooperative learning tipe GI berbantu question box sangat efektif, dengan nilai observasi 96. Keaktifan siswa tergolong sangat aktif dengan skor 86,21, dan hasil belajar juga sangat baik dengan rata-rata nilai 84,70. Uji paired sample t-test menunjukkan adanya perbedaan signifikan sebelum dan sesudah perlakuan, dengan nilai signifikansi 0,000 dan t hitung masing-masing -25,198 (keaktifan belajar) dan -6,693 (hasil belajar). Hal ini menunjukkan terdapat perbedaan signifikan antara keaktifan belajar dan hasil belajar siswa sebelum dan sesudah perlakuan. Dengan demikian, model pembelajaran yang diterapkan terbukti berpengaruh dalam meningkatkan keaktifan belajar dan hasil belajar siswa pada materi Masa dewasa Nabi Muhammad SAW pada kelas III MI Nurul Islam Samuda.

References

Amin, A., Charli, L., & Fita, W. N. (2018). Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw dan kemandirian belajar terhadap hasil belajar fisika. Science and Physics Education Journal, 2(2), 11.

Amin, N. F., Garancang, S., & Abunawas, K. (2023). Konsep umum populasi dan sampel dalam penelitian. Jurnal Pilar, 14(1), 15-31.

Ananda, S. (2022). Model Pembelajaran Group investigation (GI) Berbantu Media Question box Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Ranah Kognitif Kelas X Di Sman 1 Lembah Gumanti. Borneo Journal of Science and Mathematics Education, 2(2), 94-100.

Anwar, S., & Jasiah, J. (2025). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Game Educaplay untuk Meningkatkan Keaktifan Siswa pada Mata Pelajaran SKI. Jurnal Budi Pekerti Agama Islam, 3(1), 355-373. https://doi.org/10.61132/jbpai.v3i1.913

Arrazi, M. S., & Syabrina, M. (2025). Pengembangan Bahan Ajar Ajar Media Pembelajaran Book Creator Pada Mata Pelajaran Pendidikan Pancasila Kelas IV MI/SD SDIT Cahaya Harati Palangka Raya. Journal Sains Student Research, 3(1), 531-540.

Buaton, R. A., Sitepu, A., Tanjung, D. S., Katolik, U., & Thomas, S. (2021). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Group investigation terhadap Hasil Belajar Siswa pada Pembelajaran Tematik di Sekolah Dasar. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(6), 4066-4074.

Epiyanti, D. (2022). Penerapan Model Pembelajaran Group investigation dan CD Interaktif untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Pembelajaran Tematik Tema “Selalu Berhemat Energy” di Kelas IV MIS Lamgugob Banda Aceh (Doctoral dissertation, Universitas Islam Negeri Ar-Raniry).

Fazariyah, A., Dewi, P. S., & Indonesia, U. T. (2020). Studi Pendahuluan: Kontribusi Fasilitas Belajar dan Tingkat Sosial Ekonomi Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Matematika pada Pembelajaran dalam Jaringan. J. Ilm. Mat. Realis, 3(1), 36-41.

Fitria, A., & Nurlaela, E. (2023). Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Tgt Berbantuan Media Group Card Untuk Meningkatkan Keaktifan Belajar Siswa Sekolah Dasar. Pendas: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 8(1), 1004-1018.

Fitria, H., Darnius, S., & Fauzi, F. (2023). Application Of The Independent Curriculum Towards Learning Outcomes Of Class Iv Students In Mathematics Lessons In Primary School 57 Banda Aceh. Elementary Education Research, 8(4).

Gito, R. (2021). Metode penelitian pendidikan: Pendekatan kuantitatif dan kualitatif. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Hidayati, S. (2021). Strategi pembelajaran anak usia dini. Kanaka Media. [Online] (2022). Available: https://digilib.iain-palangkaraya.ac.id/3105/

Ikroiyani, S., Bintartik, L., & Sulistyowati, S. (2024). Peran guru dalam meningkatkan kreativitas berfikir siswa tingkat sekolah dasar. JITPro, 3(1), 170–175. https://doi.org/10.17977/um084v3i12025p170-175

Jenah, R., Wahdah, N., & Syar, N. I. (2022). Implementasi Model Problem Based Learning Secara Daring Pada Pembelajaran Matematika Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Jurnal Eksakta Pendidikan (Jep), 6(2), 178-184. https://doi.org/10.24036/jep/vol6-iss2/680.

Junaidi, J., Ariani, T., & Arini, W. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Word Square terhadap Hasil Belajar Fisika. SPEJ (Science and Physic Education Journal), 2(2), 72-81. https://doi.org/10.31539/spej.v2i2.726

Maulfani, C. P., Rahmad, R., & Sulistyowati, S. (2023). Penerapan Model Scramble Berbantuan Media Kartu Suku Kata untuk Meningkatkan Keterampilan Membaca Siswa Kelas III. At-Thullab: Jurnal Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, 7(2), 173-185.

Pamungkas, S. (2020). Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Daring Pada Siswa Kelas VI Melalui Media Belajar Game Berbasis Edukasi Quizizz. Majalah Lontar, 32(2), 57-68. https://doi.org/10.26877/ltr.v32i2.7306.

Parhusip, G. D., Kristanto, Y. D., & Partini, P. (2023). Meningkatkan keaktifan belajar peserta didik dengan model pembelajaran kooperatif tipe teams games tournament (TGT). JIPM (Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika), 11(2), 293-306.

Prasetyo, A. D., & Abduh, M. (2021). Peningkatan keaktifan belajar siswa melalui model discovery learning di sekolah dasar. Jurnal basicedu, 5(4), 1717-1724 https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i4.991

Purwati, R. P. (2020). Upaya peningkatan keaktifan belajar peserta didik dengan pendekatan discovery learning menggunakan google classroom. Habitus: Jurnal Pendidikan, Sosiologi, & Antropologi, 4(2), 202-212.

Rahayu, R. F. (2021). Upaya Guru Pendidikan Agama Islam dalam Mengembangkan Keaktifan Belajar Peserta Didik pada Pembalajaran Jarak Jauh. Jurnal Pendidikan Agama Islam Al-Thariqah, 6(1), 18-35.

Riduwan, (2016), Dasar-dasar statistika. Bandung: Alfabeta.

Rizal, S. U., Hidayati, S., & Wahdana, A. S. (2016). Penggunaan media dalam pembelajaran untuk mempercepat proses belajar mengajar. Jurnal Pendidikan dan Media, 3(1), 45–52.

Sugiyono, (2016), Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatatif dan R&D, Alfabeta, Bandung.

Suhono, A. S. (2016). Peningkatan SDM (siswa) melalui penerapan pembelajaran kooperatif tipe Group investigation (GI). Jurnal Pendidikan, 2, 45–52.

Sukma, P. M., & Mahmudah, I. (2024). Penerapan Model Problem Based Learning Pada Materi Luas Lingkaran Kelas VI MIS Miftahul Huda 2. Madrosatuna: Jurnal Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, 7(2), 96-103.

Wahdana, A. S., Hidayati, S., & Rizal, S. U. (2025). Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe TGT (Teams Game Tournament) berbantuan media card sort terhadap keaktifan belajar IPAS siswa kelas IV MIS Darul Ulum Palangka Raya. Jurnal Media Informatika, 6(2), 1534–1539. https://doi.org/10.21831/hsjpi.v3i1.9693

Downloads

Published

2025-06-11

How to Cite

Syarifuddin, A., Rizal, S. U., & Sulistyowati, S. (2025). PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TIPE GI (GROUP INVESTIGATION) BERBANTU MEDIA QUESTION BOX TERHADAP KAEAKTIFAN BELAJAR DAN HASIL BELAJAR SKI DI MADRASAH IBTIDAIYAH. STRATEGY : Jurnal Inovasi Strategi Dan Model Pembelajaran, 5(2), 99-112. https://doi.org/10.51878/strategi.v5i2.5305

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.