PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TGT (TEAMS GAMES TOURNAMENT) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR BIOLOGI
DOI:
https://doi.org/10.51878/science.v2i2.1270Keywords:
Hasil belajar, Genetika, Koorperatif TGT (Teams Games Tournament )Abstract
This study aims to improve learning outcomes of genetic material biology due to prolonged Distance Learning, this can be seen from student learning outcomes in the 2020/2021 school year. The setting of this research is in SMA Negeri 1 Maluku Tengah Class XII IPA3 with a total of 31 students from January to February 2022. Research data collected is in the form of information on student learning outcomes in biology lessons on genetic material. Data collection tools in the form of: observation sheets and a list of student scores. The research procedure was carried out with the CAR procedure using two cycles, namely cycle I and cycle II. The results of this study are: in the first cycle, students who completed were 21 of 31 students or 67.7% and students who did not complete were 10 of 31 students or 32.2%. The results in the second cycle were: 29 of 31 students who completed or 93.5%. There was an increase of 61% from cycle I. With the results of research from cycle I to cycle II, it can be concluded that learning with the cooperative model type TGT (Teams Games Tournament) can improve student learning outcomes on genetic material for class XII IPA 3 SMA Negeri 1 Maluku Tengah Years 2021/2022.
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar biologi materi genetika akibat Pembelajaran Jarak Jauh yang berkepanjangan, hal ini dapat dilihat dari hasil belajar siswa pada tahun pelajaran 2020/2021.Setting penelitian ini adalah di SMA Negeri 1 Maluku Tengah Kelas XII IPA3 dengan jumlah 31peserta didik dari Januari sampai Februari 2022. Data penelitian yang dikumpulkan berupa informasi hasil belajar siswa dalam pelajaran biologi materi genetika. Alat pengumpul data berupa : lembar observasi dan daftar nilai siswa. Prosedur penelitian dilakukan dengan prosedur PTK menggunakan dua siklus yaitu siklus I dan siklus II. Hasil Penelitian ini adalah: pada siklus I, siswa yang tuntas adalah 21 dari 31 siswa atau 67,7% dan siswa yang tidak tuntas adalah 10 dari 31 siswa atau 32,2 %. Hasil pada siklus II adalah: siswa yang tuntas 29 dari 31 siswa atau 93,5%. Terdapat peningkatan 61% dari siklus I. Dengan hasil penelitian dari siklus I ke siklus II, dapat disimpulkan pembelajaran dengan model kooperatif tipe TGT (Teams Games Tournament) dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada materi genetika siswa kelas XII IPA 3 SMA Negeri 1 Maluku Tengah Tahun 2021/2022.
Downloads
References
Akbar, S. (2013). Instrumen Perangkat Pembelajaran. Bandung: Rosdakarya.
Aqib, Zainal. 2013. Model Model Media dan Srategi Pembelajaran KontektualL(Inovatif). Bandung: Yrama Widya
Budiarti, W., & Oka, A. A. (2014). Pengembangan Petunjuk Praktikum Biologi Berbasis Pendekatan Ilmiah (Scientific Approach) Untuk Siswa SMA Kelas XI Semester Genap Tahun Pelajaran 2013/2014. Jurnal Pendidikan Biologi, 5(2), 123–130.
Jihad, Asep & Abdul Haris. 2013. Evaluasi Pembelajaran. Yogyakarta: Multi Presindo
Majid, Abdul. 2012. Perencanaan Pembelajaran Mengembangkan Standar Kompetensi Guru .Bandung: Remaja Rosdakarya
Ngalimun. (2014). Strategi dan Model Pembelajaran. Yogyakarta: Aswaja Pressindo.
Ningtiyas, Pitriya dan Heri Siswaya. Penggunaan Metode Kooperatif Tipe TGT Dilengkapi Modul dan LKS Ditinjau dari Aktivitas Siswa. Tersedia:http://ejournal.umm.ac.id, Vol. 3, No.1: 56.
Rusdi. (2018). Penelitian Desain dan Pengembangan Kependidikan (Konsep, Prosedur dan Sintesis Pengetahuan Baru). Depok: PT Raja Grafindo Persada
Sutirman. (2013). Media dan Model-model Pembelajaran Inovatif. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 SCIENCE : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika dan IPA
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.