UPAYA PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR KIMIA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF SISWA SMAN 9 KOTA JAMBI TAHUN PELAJARARAN 2018/2019
DOI:
https://doi.org/10.51878/learning.v1i2.591Keywords:
aktivitas, hasil belajar, peserta didik, model pembelajaran kooperatifAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar peserta didik kelas XII MIPA-1 di SMA Negeri 9 Kota Jambi pada materi Gugus Fungsi Senyawa Karbon (GFSK), meningkatkan aktivitas guru dan siswa dalam kegiatan belajar mengajar, serta meningkatkan respon siswa kelas XII MIPA-1 SMA Negeri 9 Kota Jambi dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) atau dalam istilah Class Action Research yang diadopsi dari model “Spiral Penelitian Tindakan” oleh Kemmis & Mc Taggart. Pengumpulan data menggunakan teknik tes dan non tes (lembar observasi). Data dianalisis secara deskiptif kualitatif dengan standar ketuntasan individu 75 dan secara klasikal tercapai minimal 75% peserta didik yang memperoleh nilai ? 75. Analisis deskriptif menunjukan bahwa pada materi GFSK, kemampuan guru dalam kegiatan belajar mengajar menerapkan model pembelajaran kooperatif adalah baik dan dapat meningkatkan aktivitas dan hasil belajar peserta didik kelas XII MIPA-1 SMA Negeri 9 Kota Jambi tahun pelajaran 2018/2019.
Downloads
References
Aisyah, A., Jaenudin, R., & Koryati, D. (2017). Analisis Faktor Penyebab Rendahnya Hasil Belajar Peserta Didik Pada Mata Pelajaran Ekonomi Di SMA Negeri 15 Palembang. Jurnal PROFIT Kajian Pendidikan Ekonomi dan Ilmu Ekonomi, 4(1), 1-11.
Chairunnisa. 2017. Upaya meningkatkan minat belajar siswa pada pokok bahasan penyetaraan persamaan reaksi kimia sederhana melalui metode telunjuk kanan dan telunjuk kiri di kelas X-D MAN 3 Banjarmasin tahun 2014/2015. Jurnal PTK dan Pendidikan. 3 (1): 35-40.
Erlinda, N. (2017). Peningkatan aktivitas dan hasil belajar siswa melalui model kooperatif tipe team game tournament pada mata pelajaran fisika di SMK. Tadris: Jurnal Keguruan Dan Ilmu Tarbiyah, 2(1), 47-52.
Fatimah, S., Kartika, I., & Niyartama, T. F. (2012). Pembelajaran fisika menggunakan model cooperative learning ditinjau dari prestasi belajar siswa. Jurnal Kependidikan: Penelitian Inovasi Pembelajaran, 42(1).
Lehner, D., & Wurzenberger, J. (2013). Global Education–an educational perspective to cope with globalisation? Campus-Wide Information Systems.
Mølstad, C. E., & Karseth, B. (2016). National curricula in Norway and Finland: The role of learning outcomes. European Educational Research Journal, 15(3), 329-344.
Mufidah, L., Effendi, D., & Purwanti, T. T. (2013). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TPS untuk meningkatkan aktivitas belajar siswa pada pokok bahasan matriks. Jurnal Pendidikan Matematika STKIP PGRI Sidoarjo, 1(1), 117-125.
Nasrallah, R. (2014). Learning outcomes’ role in higher education teaching. Education, Business and Society: Contemporary Middle Eastern Issues.
Németh, J., & Long, J. G. (2012). Assessing learning outcomes in US planning studio courses. Journal of planning education and research, 32(4), 476-490.
Nuraini, N., Fitriani, F., & Fadhilah, R. (2018). Hubungan antara aktivitas belajar siswa dan hasil belajar pada mata pelajaran kimia kelas X SMA Negeri 5 Pontianak. Jurnal Ilmiah Ar-Razi, 6(1).
Nurhasanah, S., & Sobandi, A. (2016). Minat belajar sebagai determinan hasil belajar siswa. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran (JPManper), 1(1), 128-135.
Pradani, D. R., Mosik, M., & Wiyanto, W. (2018). Analisis Aktivitas Siswa dan Guru dalam Pembelajaran IPA Terpadu Kurikulum 2013 di SMP. UPEJ Unnes Physics Education Journal, 7(1), 57-66.
Rozikin, S., Amir, H., & Rohiat, S. (2018). Hubungan Minat Belajar Siswa Dengan Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Kimia Di SMA Negeri 1 Tebat Karai Dan SMA Negeri 1 Kabupaten Kepahiang. Alotrop, 2(1).
Sabrina, R., Fauzi, F., & Yamin, M. Y. M. (2017). Faktor-faktor penyebab rendahnya motivasi belajar siswa dalam proses pembelajaran matematika di Kelas V SD Negeri Garot Geuceu Aceh Besar. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 2(4).
Singh, A. K., Srivastava, S., & Singh, D. (2015). Student engagement as the predictor of direct and indirect learning outcomes in the management education context. Metamorphosis, 14(2), 20-29.
Sudiana, I. K. (2012). Upaya pengembangan soft skills melalui implementasi model pembelajaran kooperatif untuk peningkatan aktivitas dan hasil belajar mahasiswa pada pembelajaran kimia dasar. JPI (Jurnal Pendidikan Indonesia), 1(2).
Supadmi, N. L., Wiratma, I. G. L., & Merta, L. M. (2017). Penerapan Metode Mind Mapping Untuk Meningkatkan Aktivitas Dan Hasil Belajar Kimia Siswa Kelas X Mia. Jurnal Pendidikan Kimia Indonesia, 1(2), 48-52.
Qiptiyah, T. M. (2019). Manajemen Pembelajaran Pakem (Partisipatif, Aktif, Kreatif, Efektif dan Menyenangkan). Al Qodiri: Jurnal Pendidikan, Sosial dan Keagamaan, 17(2), 127-140.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 LEARNING : Jurnal Inovasi Penelitian Pendidikan dan Pembelajaran
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.