ANALISIS PERKEMBANGAN KURIKULUM DI INDONESIA: MASA LALU, KINI, DAN MASA DEPAN
DOI:
https://doi.org/10.51878/learning.v4i2.2846Keywords:
Kurikulum di Indonesia, Kurikulum Orde Lama dan Baru, Kurikulum MerdekaAbstract
This research aims to describe the development of the educational curriculum in Indonesia since the Old Order (1945) until now the existence of an independent curriculum. In this research the method used by the method used in this research is library research with data obtained from books, journals, articles, related documentation. As time goes by, the curriculum also develops according to the needs of society. The curriculum has an important role in education because it is the cause of the increase and decrease in education in Indonesia. With the development of the curriculum, education in Indonesia will increasingly develop. The independent curriculum is an innovation in the world of education that allows students to be more free to determine their learning path according to their individual interests and potential. The library research method used in this study allows researchers to obtain relevant and up-to-date information related to curriculum developments in Indonesia. This shows that the curriculum is not only a formal rule in the world of education, but also an important instrument in improving the overall quality of education. Thus, it is important for the government and stakeholders in the education sector to continue to develop the curriculum so that it can meet the demands of ever-changing times.
ABSTRACT
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan perkembangan kurikulum pendidikan yang ada di Indonesia sejak masa orde lama (tahun 1945) sampai saat ini adanya kurikulum merdeka. Dalam penelitian ini metode yang digunakan oleh metode Metode yang digunakan pada penelitian ini penelitian kepustakaan dengan data didapatkan dari buku-buku, jurnal, artikel, dokumentasi yang terkait. Seiring dengan perkembangan zaman kurikulum pun ikut serta berkembang sesuai dengan apa yang dibutuhkan oleh masyarakat. Kurikulum memiliki peran penting bagi pendidikan karena menjadi penyebab meningkat dan menurunnya pendidikan di Indonesia. Dengan adanya perkembangan kurikulum, maka pendidikan di Indonesia pun akan semakin berkembang. Kurikulum merdeka adalah sebuah inovasi dalam dunia pendidikan yang memungkinkan siswa untuk lebih bebas menentukan jalannya belajar sesuai dengan minat dan potensi masing-masing. Metode penelitian kepustakaan yang digunakan dalam studi ini memungkinkan peneliti untuk mendapatkan informasi yang relevan dan terkini terkait dengan perkembangan kurikulum di Indonesia. Hal ini menunjukkan bahwa kurikulum tidak hanya sebagai aturan formal dalam dunia pendidikan, tetapi juga sebagai instrumen penting dalam meningkatkan mutu pendidikan secara keseluruhan. Dengan demikian, penting bagi pemerintah dan para pemangku kepentingan dalam bidang pendidikan untuk terus mengembangkan kurikulum agar dapat memenuhi tuntutan zaman yang terus berubah.
Downloads
References
Achruh, Andi. 2022. “Komponen Dan Model Pengembangan Kurikulum Pendidikan.” Jurnal Pendidikan Dan Konseling 4(6):1707–15.
Agustina. 2023. “PARADIGMA BARU KURIKULUM MERDEKA MENGHADAPI ABAD 21.” Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Kabupaten Banggai. Retrieved (https://dikbudbanggai.id/read/183/paradigma-baru-kurikulum-merdeka-menghadapi-abad-21).
Ahyan Yusuf Sya’bani, Mohammad. 2018. “Pengembangan Kurikulum Pendidikan Agama Islam Dalam Perspektif Pendidikan Nilai.” Tamaddun XIX(2):102.
Ananda, Adeliya Putri, and Hudaidah Hudaidah. 2021. “Perkembangan Kurikulum Pendidikan Di Indonesia Dari Masa Ke Masa.” SINDANG: Jurnal Pendidikan Sejarah Dan Kajian Sejarah 3(2):102–8. doi: 10.31540/sindang.v3i2.1192.
Azhar. 2020. “Perkembangan Kurikulum Di Indonesia Dari Klasik Ke Modern.” FITRAH: International Islamic Education Journal 2(2):104–24. doi: 10.22373/fitrah.v2i2.784.
Darmaningtiyas. 2022. “Memerdekakan Kurikulum Merdeka.” Kompas 2023. Retrieved (https://www.kompas.id/baca/artikel-opini/2022/03/13/memerdekakan-kurikulum-merdeka).
Dhomiri, Ahmad. 2023. “Konsep Dasar Dan Peranan Serta Fungsi Kurikulum Dalam Pendidikan.” Khatulistiwa: Jurnal Pendidikan Dan Sosial Humaniora 3(1):118–28.
Hanissya, Olga Nadya Indra. 2017. “Analisis Perubahan Kebijakan Kurikulum 2013 Sebelum Revisi Dan Kurikulum 2013 Sesudah Revisi Di Sekolah.” Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga 549:40–42.
Ikhwan, A. 2022. “Konsep Dasar Pengembangan Kurikulum Pendidikan Agama Islam.” Journal Of Social Science Research 3:7018–24.
Insani, Farah Dina. 2019. “Sejarah Perkembangan Kurikulum Di Indonesia Sejak Awal Kemerdekaan Hingga Saat Ini.” As-Salam: Jurnal Studi Hukum Islam & Pendidikan 8(1):43–64. doi: 10.51226/assalam.v8i1.132.
Jumriani, Syaharuddin, and Mutiani. 2021. “Komponen Kurikulum.” Jurnal Basicedu 5(3):1120–29.
Kemdikbud. 2023. “Kurikulum Merdeka: Keleluasaan Pendidik Dan Pembelajaran Berkualitas.” Kemdikbud. Retrieved (https://kurikulum.kemdikbud.go.id/kurikulum-merdeka/).
Nur Azmi Rohimajaya, Rudi Hartono, Issy Yuliasri, Sri Wuli Fitriati, and Pascasarjana. 2022. “Kurikulum 2013 Dan Kurikulum Merdeka Dalam Perkembangan Bahasa Inggris Untuk SMA Di Era Digital: Sebuah Analisis Konten.” Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana ISSN 26866(http://pps.unnes.ac.id/pps2/prodi/prosiding-pascasarjana-unnes):825–29.
Pendidikan, Pengembangan Kurikulum. 2022. “Agus Arifandi, Muhammad Erfan Muktasin Billah, Suwardi P_issn?: 2460-3325.” (1):1–18.
Rezeki, Ulfah Sari, Lisbet Noviantii Sihombing, Jainal B. Togatorop, and Tina Sheba Cornelia. 2022. Pengembangan Kurikulum Pembelajaran.
Saffina, Andina Dea, Farid Fajar Muzaki, and Mikhael Zonasuki Simatupang. 2020. “Perubahan Kurikulum Di Awal Era Reformasi (2004-2006) Dan Dampaknya Terhadap Pendidikan Nasional.” SINDANG: Jurnal Pendidikan Sejarah Dan Kajian Sejarah 2(1):52–62. doi: 10.31540/sindang.v2i1.621.
Satriyanto, Muhammad Dwi, and Afi Parnawi. 2023. “Indonesian Journal of Teaching and Learning Metode Dalam Penelitian Psikologi Perkembangan.” Indonesian Journal of Teaching and Learning Hal 2(2):384–91.
Soetopo Drs.Hendayat, SoemantoDrs Wast. 2008. “Komponen Komponen Pengembangan Kurikulum.” Jurnal Kurikulum 282.
Sugiarto. 2016. “??No Title No Title No Title.” Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952. 4(1):1–23.
Sukmawati, Henni. 2021. “Komponen-Komponen Kurikulum Dalam Sistem Pembelajaran.” Ash-Shahabah 7(1):62–70.
Sumarsih. 2013. “Sumarsih.” Pengertian Dan Fungsi Kurikulum (20):1–5.
Tampubolon, Rameyanti, Yona Gulo, and Rosma Nababan. 2022. “Pengaruh Reformasi Kurikulum Pendidikan Indonesia Tehadap Kualitas Pembelajaran.” Jurnal Darma Agung 30(2):389. doi: 10.46930/ojsuda.v30i2.1748.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 LEARNING : Jurnal Inovasi Penelitian Pendidikan dan Pembelajaran
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.