PENERAPAN METODE KOOPERATIF TIPE STAD (STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION) DALAM MENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR PAI SISWA KELAS IV SD NEGERI 8 SUNGAI RAYA

Authors

  • ZULFAH ZULFAH SDN 08 Sungai Raya

DOI:

https://doi.org/10.51878/learning.v3i3.2460

Keywords:

Aktivitas dan Hasil Belajar, Kooperatif Tipe STAD, Penelitian Tindakan Kelas

Abstract

This research aims to improve the learning activities and learning outcomes of class IV students at SDN 8 Sungai Raya by implementing the STAD type cooperative method. This research is classroom action research with a qualitative approach. The subjects in this classroom action research consisted of students from SD Negeri 8 Sungai Raya, in the Islamic Religious Education (PAI) subject. The research was carried out during the odd semester of the 2021/2022 academic year which ended in September 2021. Data collection techniques used observation sheets, test results and documentation. Data analysis uses data reduction, data presentation, and drawing conclusions. Based on the data obtained from the results of observations and learning outcomes tests as explained in chapter IV, to answer the problem formulation in this classroom action research the following conclusions can be put forward: Students' activities during the learning process using the STAD method show satisfactory improvement. . This can be seen from the results of the percentage of students in cycle I (first) being 75.7% and meeting in cycle II (second) being 84.1%. The learning outcomes of students at SD Negeri 8 Sungai Raya for the 2018/2019 school year increased for the very good category from 38.7% in the final test at the first meeting to 80% in the final test at the second meeting and to 91%.

ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan aktivitas belajar dan hasil belajar siswa kelas IV SDN 8 Sungai Raya dengan penerapan metode kooperatif tipe STAD. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas dengan pendekatan kualitatif. subjek dalam penelitian tindakan kelas ini terdiri dari siswa SD Negeri 8 Sungai Raya, pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI). Penelitian dilaksanakan selama semester Ganjil tahun pelajaran 2021/2022 yang berakhir pada bulan September 2021.Teknik pengumpulan data menggunakan lembar observasi, hasil tes, dan dokumentasi. Analisis data menggunakan reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan data yang diperoleh dari hasil observasi dan tes hasil belajar sebagaimana yang telah dipaparkan pada bab IV, maka untuk menjawab rumusan masalah dalam penelitian tindakan kelas ini dapat dikemukakan kesimpulan sebagai berikut: Aktivitas peserta didik selama mengikuti proses pembelajaran dengan menerapkan metode STAD menunjukkan peningkatan yang memuaskan. Hal ini terlihat dari hasil persentase peserta didik pada siklus I (pertama) 75,7% dan pertemjuan siklus II (kedua) menjadi 84,1%. Hasil belajar peserta didik SD Negeri 8 Sungai Raya tahun pelajaran 2018/2019 mengalami peningkatan untuk kategori sangat baik dari 38,7% pada tes akhir pertemuan pertama menjadi 80% pada tes akhir pada pertemuan kedua dan menjadi 91%.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abudin Nata (2003) Pemikiran Para Tokoh Pendidikan Islam. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Al Rasyidin (2008) Falsafah Pendidikan Islami. Bandung: Citapustaka Media Perintis.

Ari Kunto, Suharsimi (2002). Manajemen Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.

Aunurrahman (2009). Buku Ajar Penelitian Tindakan Kelas. Pontianak: STAIN Press.

Fu`ad bin Abdul Aziz asy-Syalhub (2008) Begini Seharusnya Menjadi Guru. Jakarta: Darul Haq.

Darsono, Max dkk (2000). Belajar dan Pembelajaran. Semarang: CV IKIP Semarang Press.

Hasbulllah (2009) Dasar-Dasar Ilmu Pendidikan. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Lidinillah, Mustofa Anshori (2005). Agama dan Aktualisasi Diri. Yogyakarta: Badan Penelitian Filsafat UGM.

Lie, Anita (2002). Cooperative Learning, Memptaktikkan Cooperative Learning di Ruang-Ruang Kelas. Jakarta: PT Grasindo.

Mendikbud (2007). Standar Kompetensi Kepala Sekolah TK, SD, SMP, SMA, SMK, dan SLB. Yogyakarta: Pustaka Yustisia.

Muhammad `Athiyyah Al-Abrasyi (2003) Prinsip Prinsip Dasar Pendidikan Islam. Bandung: Pustaka Setia

Munawarah, Djunaidatul (2011). Pendidikan Agama Islam. Jakarta: Bumi Aksara.

Sardiman (2005) Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: PT Radja Grafindo.

Sharan, Shlomo (2009). Handbook Of Cooperative Learning. Yogyakarta: Imperium.

Sukoco, Dwi Heru (2002). Pengembangan model pembelajaran kooperatif untuk perkuliahan metode pekerjaan sosial, disertasi. SPs. UPI: tidak diterbitkan.

Susilo (2009). Panduan Penelitian Tindakan Kelas. Yogyakarta: Pustaka Book Publisher.

Syah, Muhibbin (2002). Psikologi Pendidikan dengan Pendekatan Baru, Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Trianto (2009). Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progresif. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Wardani I GAK, dkk (2002). Penelitian Tindakan Kelas, Jakarta: Universitas Terbuka.

Wina Sanjaya (2008) Kurikulum dan Pembelajaran: Teori dan Praktek Pengembangan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. Jakarta: Kencana Prenada Media Group

Wiriaatmadja, Rochiati (2009). Metode Penelitian Tindakan Kelas. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Downloads

Published

2023-09-29

How to Cite

ZULFAH, Z. (2023). PENERAPAN METODE KOOPERATIF TIPE STAD (STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION) DALAM MENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR PAI SISWA KELAS IV SD NEGERI 8 SUNGAI RAYA. LEARNING : Jurnal Inovasi Penelitian Pendidikan Dan Pembelajaran, 3(3), 222-230. https://doi.org/10.51878/learning.v3i3.2460

Issue

Section

Articles