MITIGASI BENCANA DALAM KEARIFAN LOKAL HUTAN ADAT DESA GUGUK KABUPATEN MERANGIN

Authors

  • FRISCHA AULIA Madrasah Aliyah Negeri 2 Kota Jambi
  • ABDUL MUIS Madrasah Aliyah Negeri 2 Kota Jambi
  • FAJAR RAHMA AZ-ZAHRA Madrasah Aliyah Negeri 2 Kota Jambi
  • NESYA AULIYA Madrasah Aliyah Negeri 2 Kota Jambi

DOI:

https://doi.org/10.51878/knowledge.v4i4.4493

Keywords:

mitigasi bencana, kearifan lokal, hutuan adat

Abstract

This research is about disaster mitigation in the local wisdom of the Guguk Village Traditional Forest. This research aims to determine disaster mitigation in local wisdom in the management of Customary Forests by the Guguk Village community. The method used in this research is qualitative with a case study approach. Data collection was collected through observation, interviews and documentation. The results of the research show that: (1) There is a foster tree program and a distance of 50 meters from the riverbank in the Customary Forest area to prevent landslides in the Guguk Village Forest area (2) Maintaining the ecosystem around the river in the village area prevents flood disasters. (3) Land clearing regulations in the Sesap forest prevent fires. (4) Customary sanctions in the form of fines if there is a violation of customary law prevent social conflict within the Guguk Village community and from outside Guguk Village. Disaster mitigation in local wisdom contained in the management of the Guguk Village customary forest is based on the Lantak Sepadan Charter (collective agreement) which is the guideline for acting and thinking. The Lantak Sepadan Charter is the basis of wise and wise traditional knowledge, including preventing disasters.

ABSTRAK
Penelitian ini mengenai mitigasi bencana dalam kearifan lokal Hutan Adat Desa Guguk. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui mitigasi bencana dalam kearifan lokal pada pengeloaan Hutan Adat oleh masyarakat Desa Guguk. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Pengumpulan data yang dikumpulkan melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa : (1) Adanya program pohon asuh dan jarak penebangan pohon 50 meter dari bantaran sungai di wilayah Hutan Adat agar tidak terjadi longsor pada wilyah Hutan Desa Guguk (2)Terjaganya ekosistem di sekitar sungai yang ada di kawasan desa mencegah dari bencana banjir. (3) Aturan pembukaan lahan dibagian hutan sesap mencegah terjadinya kebakaran  (4) Sanksi adat berupa denda jika terjadi pelanggaran hukum adat menghindarkan dari konflik sosial pada masyarakat Desa Guguk maupun dari luar Desa Guguk. Mitigasi bencana dalam kearifan lokal yang terdapat pada pengelolaan Hutan adat Desa Guguk didasari oleh Piagam Lantak Sepadan (kesepakatan bersama) yang menjadi pegangan dalam bertindak dan berpikir. Piagam Lantak Sepadan merupakan dasar dari pengetahuan tradisional yang arif dan bijaksana, termasuk juga dalam mencegah bencana.

References

Bakar, Datuk H. Abu (2013). Hutan untuk Masa Depan-Pengelolaan Hutan Adat di Tengah Arus Perubahan Dunia : Masyarakat Adat Guguk Jambi. Bandung. Indonesia : Aliansi Masyarakat Adat Nusantara (AMAN) dan Down to Earth (DTE)

Diskominfo Kab. Merangin. 2017. Pemerintah Kabupaten Merangin: KabupatenMearangin. Diakses dari https://meranginkab.go.id/profile/gambaran-umum

Geopark Merangin. (2022). Hutan Adat Guguk. Merangin, diakses di https://geopark.meranginkab.go.id/id/berita/detail/hutan-adat-guguk

Hermawan, I., Retna Ningsih, Ricksa Januar Kautsar, Hasto Prasetyo, Haris Mustaqim, Sutrisno, Abdul Halim. (2021). Buku Saku Fasilitasi Permohonaan Hutan Desa. Jakarta: Direktorat Penyiapan Kawasan Perhutanan Sosial

Intan, Hajiza Islami. (2023). Efektivitas Tata Kelola Hutan Adat Guguk Kecamatan RenahPembarap Kabupaten Merangin. Skripsi. Jambi : Universitas Negeri Jambi. Diakses : https://scholar.google.com/scholar?hl=id&as_sdt=0%2C5&q=efektivitas+tata+ kelola+hutan+adat&btnG=#d=gs_qabs&t=1694164689389&u=%23p%3DJ7gXQe6pgPAJ

Jayadi Edi Muhamad. (2020). Pengelolaan utan Adat Berbasis Kearifan Lokal. Mataram:Sanabil.

Juhadi, Abdul Muis, Sriyanto. (2022). Kearifan Lokal Dalam Mitigasi Bencana. Semarang: Penerbit Festindo

Jupri Ahmad. (2019). Kearifan Lokal Untuk Konservasi Mata Air: Studi Kasus Di Lingsar LombokBarat-NTB. Mataram: LPPM Unram Press.

Melong, Lexy J. (2019). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung(Rev.ed): Remaja Rosdakarya

Muhari, Abdul. 2022. Badan Nasional Penanggulan Bencana: Waspada Wilayah Terdampak Banjir Kabupaten Merangin Masih Berpeluang Hujan Lebat. Diakses dari https://bnpb.go.id/berita/waspada-wilayah-terdampak-banjir-kabupaten- merangin-masih-berpeluang-hujan-lebat

Peraturan Menteri Lingkungan Hidup Dan Kehutanan. (2020). Hutan Adat dan Hutan HAK.Jakarta: Kementerian Lingkungan Hidup Dan Kehutanan. Diakses dari https://peraturan.bpk.go.id/Details/163460/permen-lhk-no-17-tahun-2020

Permana, R. C., Nasution, I. P., & Gunawijaya, J. (2011). Kearifan Lokal tentang Mitigasi Bencana pada Masyarakat Baduy. Makara Human Behavior Studies in Asia, 15(1), 67-76. https://doi.org/10.7454/mssh.v15i1.954

Putra, Devrian Ali. (2015). Hutan Adat dalam Prespektif Islam: Studi Kasus Hutan Adaat Guguk Propinsi Jambi. Jurnal Indo-Islamica, 5 (1), pp. 109-146.

Satori, Djam’an dan Aan Komariah. (2017). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung : Alfabeta

Sugiyono. (2022). Metode Penelitian Kualitatif. Bandung : Alfabeta

Sukur. (2022). Kinerja Kelompok Pengelola Hutan Adat Desa Guguk Dalam Pengelolaan Hutan Adat Bukit Tapanggang Kecamatan Renah Pembarap Kabupaten Merangin. Adil, 4 (2), pp. 1-13.

Putri, Anggelina Hana Eka (2019/2020) “Hutan Adat Desa Guguk Kecamatan Rena Pembarap Kabupaten Merangin Provinsi Jambi”. Universitas Jambi

Puspitasari, Anisa, Dion Prabu Septa Bima, Titis Puspita Dewi (2018). Mitigasi bencana berbasis kearifan lokal di Desa Tieng, Kabupaten Wonosobo. Jurnal Geografi Lingkungan Tropik. 2(2),42,48-49

Tohirin. (2013). Metode Penelitian Kualitatif Dalam Pendidikan dan Bimbingan Konseling. Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada

Wekke, Ismail Suardi. (2021). Mitigasi Bencana. Makassar: Adab CV. Adanu Abimata

Downloads

Published

2025-02-11

How to Cite

AULIA, F. ., MUIS, A. ., AZ-ZAHRA, F. R. ., & AULIYA, N. . (2025). MITIGASI BENCANA DALAM KEARIFAN LOKAL HUTAN ADAT DESA GUGUK KABUPATEN MERANGIN. KNOWLEDGE: Jurnal Inovasi Hasil Penelitian Dan Pengembangan, 4(4), 197-204. https://doi.org/10.51878/knowledge.v4i4.4493

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.