IMPLEMENTASI NILAI KEHARMONISAN BHINNEKA TUNGGAL IKA: PEMBELAJARAN BAGI PEMILU DAN PILKADA SERENTAK 2024
DOI:
https://doi.org/10.51878/knowledge.v3i2.2347Keywords:
pembelajaran, harmonis, implementasi, pemiluAbstract
Simultaneous elections and local elections in 2024, the biggest democratic party and the first time it has been held in Indonesia. Learning from previous elections, excessive use of identity politics, spreading hoaxes, and hate speech can strengthen polarization and trigger conflict in society. Therefore, effective prevention and management efforts are needed to reduce the negative impact of these practices. In a multicultural Indonesia, harmony is very important because the use of identity politics has the potential to cause polarization and division in society. These values ??of harmony play a key role in maintaining unity and reducing polarization, so as to prevent social conflicts that can threaten the integrity of the state. The importance of implementing the values ??of Sesanti Bhinneka Tunggal Ika so that the Indonesian people can better understand the meaning of unity and oneness as a nation of various cultures, religions and ethnicities. The implementation of the harmonious value of Unity in Diversity has an important role in maintaining political stability and the integrity of general elections and local elections. In addition, monitoring of the spread of hoaxes and hate speech also needs to be improved to ensure the integrity and legitimacy of the election process. Implementation of the harmonious value of Bhinneka Tunggal Ika is a relevant solution in facing elections and local elections. By promoting the values ??of harmony, it is hoped that the Indonesian people can understand the meaning of unity and oneness in the context of cultural, religious and ethnic diversity. Maintaining the harmony of Bhinneka Tunggal Ika is an important key in maintaining political stability, sustainable democracy, and the integrity of the country. The implementation of harmony values ??needs to be supported through national algorithm literacy and collaborative efforts from various related parties. Elections and Pilkada that run well and uphold the value of harmony can strengthen unity and advance the nation in a better direction. The implementation of the value of Bhinneka Tunggal Ika, namely harmony in order to realize the success of the 2024 elections in Indonesia, is a fun democratic party that unites all the nation's children.
ABSTRAK
Pemilu dan Pilkada serentak 2024, pesta demokrasi terbesar dan pertama kali dilakukan Indonesia. Pembelajaran pemilihan sebelumnya, penggunaan politik identitas yang berlebihan, penyebaran hoaks, dan ujaran kebencian dapat memperkuat polarisasi dan memicu konflik di masyarakat. Oleh karena itu, diperlukan upaya pencegahan dan penanggulangan yang efektif untuk mengurangi dampak negatif dari praktek-praktek tersebut. Indonesia yang multikultur, keharmonisan menjadi sangat penting karena penggunaan politik indentitas berpotensi terjadi polarisasi dan perpecahan di masyarakat. Nilai-nilai keharmonisan ini memainkan peran kunci dalam menjaga persatuan dan mengurangi polarisasi, sehingga mampu mencegah konflik sosial yang dapat mengancam keutuhan negara. Pentingnya mengimplementasikan nilai-nilai Sesanti Bhinneka Tunggal Ika agar masyarakat Indonesia dapat lebih memahami arti dari persatuan dan kesatuan sebagai bangsa yang beraneka ragam budaya, agama, dan suku bangsa. Implementasi nilai keharmonisan Bhinneka Tunggal Ika memiliki peran penting dalam menjaga stabilitas politik dan integritas Pemilu dan Pilkada. Selain itu, pengawasan terhadap penyebaran hoaks dan ujaran kebencian juga perlu ditingkatkan guna memastikan integritas dan legitimasi proses pemilihan.Implementasi nilai keharmonisan Bhinneka Tunggal Ika menjadi solusi yang relevan dalam menghadapi Pemilu dan Pilkada. Dengan mempromosikan nilai-nilai keharmonisan, diharapkan masyarakat Indonesia dapat memahami arti persatuan dan kesatuan dalam konteks keberagaman budaya, agama, dan suku bangsa. Menjaga keharmonisan Bhinneka Tunggal Ika merupakan kunci penting dalam menjaga stabilitas politik, demokrasi yang berkelanjutan, dan keutuhan negara. Implementasi nilai-nilai keharmonisan perlu didukung melalui literasi algoritma kebangsaan dan upaya kolaboratif dari berbagai pihak terkait. Pemilu dan Pilkada yang berjalan dengan baik dan menjunjung tinggi nilai keharmonisan dapat memperkuat persatuan dan memajukan bangsa ke arah yang lebih baik. Implementasi nilai Bhinneka Tunggal Ika yaitu keharmonisan guna mewujudkan kesuksesan Pemilu 2024 di Indonesia menjadi pesta demokrasi yang menyenangkan dan menyatukan seluruh anak bangsa.
Downloads
References
Abidin, I. Z., & Eka Putra, E. (2021). Bhinneka Tunggal Ika: The Implementation of Cultural Value in the Implementation of Regional Elections in Indonesia. Journal of Social Studies Education Research, 12(3), 372-382.
Aryojati Ardipandanto, (2020). Dampak Politik Identitas Pada Pilpres 2019: Perspektif Populisme The Impact of Identity Politics On President Election 2019: Populism Perspective. Politica Vol. 11 No. 1.
Hasibuan, H. (2020). Bhinneka Tunggal Ika and the Dynamics of Indonesian Democracy. Journal of Law, Policy and Globalization, 101, 73-80.
Juhana Nasrudin, 2018. Politik Identitas dan Representasi Politik (Studi Kasus pada Pilkada DKI Periode 2018-2022). Hanifiya: Jurnal Studi Agama-Agama Volume 1 Nomor 1.
Kurniawan, T. A. (2019). Bhinneka Tunggal Ika: Unity in Diversity as a Cultural Basis for Democracy in Indonesia. Journal of Legal, Ethical and Regulatory Issues, 22(3), 1-8.
Modul Pemantapan Nilai-Nilai Kebangsaan: Materi Dasar Implementasi Nilai-Nilai Kebangsaan Yang Bersumber dari Bhinneka Tunggal Ika. Lemhannas RI 2023.
Mujani, S. (2021). Politik Identitas dalam Pemilu: Antara Realitas dan Mitos. Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, 25(3), 187-199.
Ni Ketut Arnit. (2020). Partisipasi Politik Masyarakat Dalam Pemilihan Umum Legislatif Di Kota Denpasar. Jurnal Ilmiah Dinamika Sosial 4 (2)
Nukman, A., & Romadhon, D. (2021). The Implementation of Bhinneka Tunggal Ika in Pancasila-Based Political Education to Reduce Radicalism in Political Communication. Journal of Public Administration and Governance, 11(1), 245-256.
Prasetyo, B. (2019). Politik Identitas dalam Pemilu: Potret Nasionalisme yang Lemah. Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, 23(3), 237-248.
Widyawati, R., & Wahyuni, S. (2020). Bhinneka Tunggal Ika sebagai Representasi Kesatuan dalam Keragaman: Analisis Nilai Bhinneka Tunggal Ika dalam Pembelajaran Pendidikan Pancasila. Jurnal Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, 3(2), 84-92.