EFEKTIFITAS PEMBELAJARAN MASA PANDEMI DALAM MENINGKATKAN KOMPETENSI SISWA MELALUI DALUTA
DOI:
https://doi.org/10.51878/edutech.v1i2.482Keywords:
Pembelajaran Daring, Luring, Tatap Muka TerbatasAbstract
Tujuan dari penelitian ini untuk memberikan alternatif dan solusi bagi Pemerintah, Pengawas sekolah, Kepala Sekolah, dan Guru dalam pembelajaran Masa Pandemi Covid-19 melalui DALUTA yaitu pembelajaran yang dilaksanakan disekolah dengan Daring, Luring dan Tatap Muka Terbatas. Pembelajaran daring dilaksanakan melalui, whatsapp group, Video call, Google classroom. Pembelajaran Luring, dimana anak-anak mengambil tugas ke sekolah dan mengembalikannya secara terjadwal, Pembelajaran ini dikombinasikan antara tatap muka terbatas/Bergelombang dengan memenuhi standar Protokol Kesehatan. Pembelajaran bergelombang dilaksanakan dilaksanakan satu hari dua gelombang dengan tidak ada istirahat. Pembelajaran DALUTA menjadi bermakna, semangat belajar semakin meningkat, tugas-tugas dikerjakan dan tujuan pembelajaran tercapai.
Downloads
References
Asmuni, Problematika Pembelajaran Daring di Masa Pandemi Covid-19 dan Solusi Pemecahannya SMA Negeri 1 Selong, Kabupaten Lombok Timur Corresponding Author from http://sosial.unmermadiun.ac.id/index.php/sosial/article/view/222261
Ali sadikin dkk Pembelajaran Daring di Tengah Wabah Covid-19 from https://online-journal.unja.ac.id/biodik
Hidayah, A. A. F., Al Adawiyah, R., & Mahanani, P. A. R. (2020). Efektivitas Pembelajaran Daring di Masa Pandemi Covid 19. JURNAL SOSIAL :Jurnal Penelitian Ilmu-Ilmu Sosial, 21(September),
Keputusan Bersama Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Menteri Agama, Menteri Kesehatan dan Menteri Dalam Negeri No. 01/KB/2021, No. 516 Tahun 2020, No. HK.03.01/Menkes/363/2020, dan No. 440-882 tentang Panduan Penyelenggaraan Pembelajaran pada Tahun Ajaran 2020/2021 dan Tahun Akademik 2020/2021 di masa Covid-19. from https://online-journal.unja.ac.id/biodik
Lia Titi Prawanti dan Woro Sumarni (2020 ).Kendala pembelajaran Daring selama Pandemi Covid-19, makalah 2020 from UNNES http://proceeding.unnes.ac.id
Rahmadani, w. (2017). analisis faktor belajar biologi siswa materi bioteknologi di SMA Negeri sekota Medan. Pendidikan Biologi 279-285
Suciyati, M. (2018). hubungan Minat Belajar dengan Hasil Belajar Matematika pada Siswa Kelas V SD Negeri 04 Sila. Pendidikan MIPA 142- 149
Tutik Rachmawati. (2015). Teori Belajar dan Proses Pembelajaran yang Mendidik,Gava Media.
Wasis D.dwiwogo. (2017). Pembelajaran Berbasis Blended Learning. Rajawali Pers
Mustakim, M. (2020). Efektivitas Pembelajaran Daring Menggunakan Media Online Selama Pandemi Covid-19 Pada Mata Pelajaran Matematika. Al Asma : Journal of Islamic Education, 2(1), 1. from https://doi.org/10.24252/asma.v2i1.13646
Sri Teguh Waluyo. (2020). Blended Learning untuk pelatihan vokasi. PT Srikandi Empat Widya Utama.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 EDUTECH : Jurnal Inovasi Pendidikan Berbantuan Teknologi
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.