PENINGKATAN PENGUASAAN KOSAKATA BAHASA INDONESIA MENGGUNAKAN MEDIA PAKOTA PADA SISWA KELAS 2 SDN PALEBON 03 SEMARANG

Authors

  • DAMIATIK DAMIATIK Universitas PGRI Semarang
  • JOKO SULIANTO Universitas PGRI Semarang
  • RASIMAN RASIMAN Universitas PGRI Semarang
  • SUHARNI SUHARNI Universitas PGRI Semarang

DOI:

https://doi.org/10.51878/educational.v4i3.3239

Keywords:

Penguasaan kosakata, media pakota, papan kosakata

Abstract

This classroom action research aims to improve the Indonesian language learning outcomes of grade 2 students at SDN Palebon 03 by using Pakota media on hobbies that become achievements. The research method used is Classroom Action Research (PTK). The research was carried out over two cycles, each cycle was carried out in two meetings. Each cycle consists of four stages, namely planning, implementation, observation and reflection. The research was carried out in two cycles, each consisting of two meetings. The research subjects were 28 class 2A students. Data collection techniques use observation, tests and documentation. The research results showed a significant increase in student learning outcomes. In the pre-cycle, the percentage of learning completeness was only 28.57% with an average class score of 63.92%. In cycle I, completeness increased to 46.42% with an average of 70.57%. Cycle II showed further improvement with completion reaching 85.71% and a class average of 82.67%. With Pakota media, students can improve their mastery of language vocabulary and student participation or involvement is very good, students are very active in the learning process, teachers can make students motivated and actively involved in the learning process by using Pakota media so that learning objectives can be achieved and learning becomes more fun.

ABSTRAK
Penelitian tindakan kelas ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar Bahasa Indonesia siswa kelas 2 SDN Palebon 03 denagan menggunakan media Pakota pada materi hobi yang menjadi prestasi. Metode penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Penelitian dilaksanakan selama dua siklus, setiap siklus dilaksanakan dalam dua pertemuan. Setiap siklusnya terdiri empat tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan (observasi), dan refleksi. Penelitian dilaksanakan dalam dua siklus, masing-masing terdiri dari dua pertemuan. Subjek penelitian adalah 28 siswa kelas 2A. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, tes, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan peningkatan signifikan pada hasil belajar siswa. Pada pra-siklus, persentase ketuntasan belajar hanya 28,57% dengan nilai rata-rata kelas 63,92%. Pada siklus I, ketuntasan meningkat menjadi 46,42% dengan rata-rata 70,57%. Siklus II menunjukkan peningkatan lebih lanjut dengan ketuntasan mencapai 85,71% dan rata-rata kelas 82,67%. Dengan media Pakota dapat meningkatkan penguasaan kosakata bahasa siswa maupun partisipasi atau keterlibatan siswa sudah sangat baik, siswa sudah sangat aktif dalam proses pembelajaran, guru dapat membuat siswa termotivasi dan terlibat aktif dalam proses pembelajaran dengan menggunakan media Pakota sehingga tujuan pembelajaran dapat tercapai dan pembelajaran pun menjadi lebih menyenangkan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arsayd, A. (2009). Media pembelajaran. Jakarta: PT. RajaGrafindo.

Burhan, N. (2001). Penilaian dalam pengajaran bahasa dan sastra. Yogyakarta: BPFE.

Chaer, A. (2003). Tata bahasa praktis bahasa Indonesia. Jakarta: Bhratara Karya Aksara.

Dardjowidjojo, S. (2005). Psikolinguistik: Pengantar pemahaman bahasa manusia. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia.

Hoerudin, C. W. (2023). Penerapan media vocabulary card dalam meningkatkan penguasaan kosa kata bahasa Indonesia anak usia 4-5 tahun. Plamboyan Edu, 1(2), 208-219.

Kalsum, T. U., Suryana, E., & Nopitasari, V. (2020). Pengembangan media pembelajaran fiqih. Jurnal PADAMU NEGERI (Pengabdian Pada Masyarakat Bidang Eksakta), 1(1), 19-35.

Kasno. (2004). Kamus sebagai sumber rujukan dan pengajaran kosakata. Jakarta.

Nastiti, M. (2017). Peningkatan penguasaan kosakata melalui metode bursa kata siswa kelas IVB SDN 01 Gunung Sari tahun ajaran 2017/2018 (Skripsi). Universitas Mataram, Mataram.

Permana, E. P. (2015). Penerapan metode problem solving dengan media gambar seri untuk meningkatkan hasil belajar IPS kelas IV sekolah dasar. Jurnal Pendidikan Dasar Nusantara, 1(1), 25-36. https://doi.org/10.29407/jpdn.v1i1.152

Rachmawati, I. (n.d.). Analisis penguasaan kosakata bahasa Indonesia siswa kelas IV SDI Al-Ikhlas Jakarta (Skripsi). UIN Syarif Hidayatullah, Jakarta.

Sulastri, D., Intiana, S. R. H., & Erfan, M. (2023). Pengembangan media pembelajaran papan kosakata (PAKOTA) pada kemampuan membaca siswa. Journal of Classroom Action Research, 5(3), 125-130.

Terigan, G. H. (1994). Pengajaran pragmatik. Bandung: Penerbit Angkasa.

Pramesti, U. D. (2015). Peningkatan penguasaan kosakata bahasa Indonesia dalam keterampilan membaca melalui teka-teki silang. Jurnal Puitika, 11(1).

Wardani, I. G. A. K., & Wihardit, K. (2008). Penelitian tindakan kelas. Jakarta: Universitas Terbuka.

Widiyaningsih. (2017). Peningkatan penguasaan kosakata melalui penggunaan media gambar seri pada anak kelompok B di TK Aba Miliran Muja Muju Umbulharjo, Yogyakarta (Skripsi). Universitas Negeri Yogyakarta, Yogyakarta.

Downloads

Published

2024-09-10

How to Cite

DAMIATIK, D., SULIANTO, J. ., RASIMAN, R., & SUHARNI, S. (2024). PENINGKATAN PENGUASAAN KOSAKATA BAHASA INDONESIA MENGGUNAKAN MEDIA PAKOTA PADA SISWA KELAS 2 SDN PALEBON 03 SEMARANG. EDUCATIONAL : Jurnal Inovasi Pendidikan & Pengajaran , 4(3), 152-161. https://doi.org/10.51878/educational.v4i3.3239

Issue

Section

Articles