PEMANFAATAN MODEL CHILDREN LEARNING IN SCIENCE (CLIS) DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA
DOI:
https://doi.org/10.51878/educational.v3i3.2444Keywords:
Model CLIS, Hasil Belajar, Macam-macam GayaAbstract
This study investigates the effect of the application of the Children Learning in Science (CLIS) learning model on student learning outcomes on the material of types of forces and its changes in class IV of SDN 7 Batudaa Pantai Gorontalo Regency. This research is descriptive quantitative, employing a quasi-experimental method and a nonequivalent group design. Data were collected through observation, questionnaires, and documentation. The research sample consisted of 22 students divided into two classes: IVa and IVb. Data analysis was performed using t-test and SPSS IBM 26 Statistics, with sig results. (2-tailed) of 0.001 < 0.05. Findings indicated a significant effect of the application of the Children Learning in Science (CLIS) learning model on student learning outcomes in class IV of SDN 7 Batudaa Pantai Gorontalo Regency.
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menginvestasi pengaruh dari Penerapan Model Children Learning in Science (CLIS) Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Macam-macam Gaya dan Perubahannya di Kelas IV SDN 7 Batudaa Pantai Kabupaten Gorontalo. Peneltian ini menggunakan pendekatan kuantitatif deskriptif dengan metode quasi eksperimen (eksperimen semu) dan desain penelitian noneqivalent group design. Data dikumpulkan melalui observasi, angket, dan dokumentasi. Sampel penelitian terdiri dari 22 siswa yang terbagi menjadi kelas IVa dan IVb. Analisis data menggunakan uji t dan SPSS IBM 26 Statistik, dengan hasil nilai sig. (2-tailed) sebesar 0,001 < 0,05. Hal ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antar penerapan Model Children Learning in Science (CLIS) dan hasil belajar siswa di kelas IV SDN 7 Batudaa Pantai Kabupaten Gorontalo
Downloads
References
Arisantiani, N. K., Putra, M., & Ganing, N. N. (2017). Pengaruh Model Pembelajaran Children’s Learning in Science berbantuan Media Lingkungan Terhadap Kompetensi Pengetahuan IPA. Journal of Education Technology, 1(2), 124–132. https://doi.org/10.23887/jisd.v2i3.16150
Astuti Salim[1], S. S. S. R. S. N. B. (2022). Pengaruh Model Pembelajaran Children Leaning In Science (CLIS) Terhadap Hasil Belajar Raanah Kognitif Siswa Pada Konsep Fluida Statis. Jurnal, 7(1), 18–21.
Jahidin Jahidin1*, Fahyuddin Fahyuddin2, L. R. (2023). Ukuran Efek Pengetahuan Metode Ilmiah Guru IPA terhadap Perencanaan dan Implementasi Metode Ilmiah. Journal, 9(1), 109–123. https://doi.org/10.30870/jppi.v9i1.18915
Karsini, N. K. (2020). Penerapan Model Pembelajaran Children Learning in Science (CLiS) Upaya Meningkatkan Prestasi Belajar IPA. Jurnal Ilmiah Pendidikan Profesi Guru, 3(2), 323. https://doi.org/10.23887/jippg.v3i2.28993
Krismayoni, P. A. W., & Suarni, N. K. (2020). Pembelajaran IPA dengan Model Pembelajaran Children Learning In Science Meningkatkan Hasil Belajar Ditinjau Dari Minat Belajar. Jurnal Pedagogi Dan Pembelajaran, 3(2), 138. https://doi.org/10.23887/jp2.v3i2.25258
Rosdiana, I. (2020). Pengaruh Model Pembelajaran Children Lening In Science (CLIS) Terhadap Hasil Belajar IPA Kelas IV di Madrasah Ibtidayah Ismaria Al-Qur’aniyyah Bandar Lampung.
Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kombinasi (Mixed Methods). Bandung: Alfabeta.
Windarwati. (2017). Pengaruh Model Pembelajaran Children Learning in Science (CLIS) Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas IV di MIN 2 Bandar Lampung. 60–62.
Yada Yuanphan1, P. N., & 1, 2Fakultas. (2023). Pengembangan Mental Model Siswa Kelas 10 Pada Solusi Melalui Model-Centered Instruction. Journal, 9(1), 93–108. https://doi.org/10.30870/jppi.v9i1.19145
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 EDUCATIONAL : Jurnal Inovasi Pendidikan & Pengajaran
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.