PENGEMBANGAN KARAKTER PADA PESERTA DIDIK MELALUI KEGIATAN EKSTRA KURIKULER PRAMUKA
DOI:
https://doi.org/10.51878/cendekia.v3i1.1993Keywords:
pengembangan karakter, Kegiatan ekstrakurikuler pramukaAbstract
This study aims to provide an overview of the character development process of students through scout extracurricular activities. The research method uses literature review or literature study by collecting various kinds of journals and books as study material. Scout extracurricular activities at school will influence the character development process in each student. The character of students needs to be built as a provision for the younger generation to succeed the nation and state. Scout extra-curricular activities have an important role in building the character of students. Students will be instilled in the values ??contained in the contents of Dasa Darma Scouting, the understanding, meaning, and purpose and importance of scout extracurricular activities in developing their attitudes and character.
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk memberi gambaran mengenai proses pengembangan karakter peserta didik melalui kegiatan ekstrakurikuler pramuka. Metode penelitian menggunakan telaah pustaka atau studi literatur dengan mengumpulkan berbagai macam jurnal dan buku sebagai bahan kajian. Kegiatan ekstrakurikuler pramuka di sekolah akan berpengaruh terhadap proses pengembangan karakter pada setiap peserta didik. Karakter peserta didik perlu dibangun sebagai bekal generasi muda penerus bangsa dan negara. Kegiatan ekstra kurikuler pramuka memiliki peran penting dalam membangun karakter peserta didik. Pada diri peserta didik akan ditanamkan nilai nilai yang terkandung dalam isi Dasa Darma Pramuka pengertian, makna, dan tujuan serta pentingnya kegiatan ekstrakurikuler pramuka dalam mengembangkan sikap dan karakternya
Downloads
References
Abidin, Zaenal (2012). Keluarga Sehat dalam Pespspektif Islam Jurnal Dakwah & Komunikasi.vol.6.(1). uinsaizu.ac.id.
Abidin, Yunus. (2012). Kamus Besar Bahasa Indonesia . Pusat Edisi. Keempat. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama
Abidin, Z. (2015). Keluarga Sehat dalam Perspektif Islam. Komunika. ( Jurnal ) Dakwah Dan Komunikasi, 6(1). Purwokerto : STAIN Purwokerto.uinsaizu.ac.id
Abuddin, Nata,(20120). Kapita Selekta Pendidikan Islam Isu-Isu KonBtemporer tentang. Pendidikan Islam. Jakarta: Rajawali.
Aksara, Suyitno. ( 2021). Peningkatan Daya Saing Madrasah Melalui Optimalisasi Program Ekstrakurikuler. Edukatif: (Jurnal) Ilmu Pendidikan, doi.org/10.31004/edukatif.v3i4.518.
Amalia Hapsari,Mita.(2022). 1 Tewas dan 2 Luka Berat Saat Tawuran di Palmerah, Anak di Bawah Umur Lakukan Penyerangan dengan Sajam. megapolitan.kompas.com.13 April 2022
Amri Simabur,Chairul. (2023) Terungkap pelajar SMP order cewek michat dari hasil bobol. Bali.apps.detik.com 25 Jan 2023
Aprilia,Hera. (2009). Evaluasi Pelaksanaan Program transmigrasi lokal Model Ring 1 Pola Tani Nelayan Kec.Panjatan.Kab.Kulon Progo dan Gesing Kec.Panggang. Kab,Gunung Kidul (Tesis) Yogyakarta: MPKDK.Universitas Gajah Mada.
Azwar,Azrul.(2009).Gerakan Pramuka Anggaran DasarRumah Tangga. Jakarta: Tunas Media
Brook, Robert H. 2017,Should the Definitionof of Health Include a Measure of Tolerance?” Journal of The American Medical Association, 317( 6);585-586.
Depdikbud. 1995. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta : Balai Pustaka
Fahrizal, Erick. (2023). Pasangan Remaja di Kabupaten Bandung Ajukan Disepensasi Nikah Dini,ini Penyebabnya,jabar,inews.id.18Januari 2023
Fauji Manik, Ahmad. (2022). Tidak sengaja dan iseng, itulah alasan pelajar menendang seorang nenek di Tapanuli Selatan.Sumut : https://news.detik.com ›.21 Nov 2022.
Jones, Charles O. (1996), Pengantar Kebijakan Publik (Public Policy). Terjemahan. Rick Ismanto, Jakarta: Penerbit PT Raja Grafindo Persada.
Listiarty,Retno. (2012). Pendidikan Karakter dalam Metode Aktif Inovatif dan Kreatif. Jakarta; Erlangga
Marjanis. (2022). 18 Nilai Pendidikan Karakter, Bekal Hidup Lebih Baik.(artikel).Sumbar: sumbar.kemenag.go.id.
Miles, B Mathew dan Michael Huberman.1992. Analisis Data Kulaitatif. Buku Sumber tentang Metode-metode Baru.Jakarta UIP
Mulyasa. (2012). Manajemen Pendidikan Karakter. Jakarta: Bumi
Permendikbud.Nomor 63 Tahun 2014. Tentang Pendidikan Kepramukaan Sebagai Kegiatan Ekstrakurikuler Wajib. simpuh.kemenag.go.id
Rahman dkk. (2007). Globalisasi dan Gerakan Anti Globalisasi di Indonesia. P2P LIPI. LIPI Press,. Jakarta; Carunia Mulya Firdausy (ed). 2005.
Robert.H.Brook, (2017:585) dalam Darmawan & Rismawati (2020). “Kesehatan adalah “sebuah sumber daya yang dimiliki semua manusia dan bukan merupakan suatu”. teknokrat.ac.id
Sjarkawi. (2006). Pembentukan Kepribadian Anak. Jakarta: Bumi Aksara.Sukiman.
Suhary.(2021). Pengaruh Negatif dan Positif Sosial Media. (artikel) dpk.bantenprov.go.id. 13 Jul 2021.
Sujana, Djuju. (2010). Metode dan Teknik Pembelajaran Partisipatif. Bandung: Falah Production.
Sunardi A.B (2016).Boyman Ragam Latih Pramuka. Bandung: Darma Utama.
Suyadi. (2013). Stategi Pembelajaran Pendidikan Karaketr. Bandung: P.T.Remaja Rosdakarya
Suyanto. (2010). Urgensi Pendidikan Karakter. Direktorat Jenderal Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah. (artikel). Yogyakarta: UNY.uny.ac.id
Verdanasari, E. F. (2012). Pengaruh Penerapan Corporate Governance terhadap Nilai Perusahaan dengan Kualitas Laba sebagai Variabel Intervening. (Skripsi). Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA). Surabaya.
Zed, mestika. (2008). Metode Penelitian Kepustakaan. jakarta :Yayasan Obor Indonesia.
Zubaedi, (2012). Desain Pendidikan Berkarakter dan aplikasi dalamlembaga pendidikan. Kencana Pernada Media Grup: Jakarta (16-17)